Rehab SD di Kabupaten Tegal dengan Anggaran DAK Capai 70 Persen, Target Selesai 31 Oktober
RINCI - Kasi Sarpras SD Dinas Dikbud Kabupaten Tegal merinci anggaran dan progres rehab anggaran DAK Pusat.-Hermas Purwadi-Radartegal.disway.id
Setiap kegiatan dilaksanakan oleh dinas melalui mekanisme swakelola atau pemilihan penyedia, sesuai dengan Peraturan Perundang-Undangan.
"Salah satu tugas dari pemerintah daerah adalah melakukan sosialisasi, bimbingan teknis dan pendampingan terhadap pelaksanaan rehab atau pembangunan prasarana sekolah yang melaksanakan mekanisme swakelola," tandasnya. (ADV)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: