Lebih Fresh, Toyota Rush 1.5 GR Sport Manual Facelift 2024 Diam-diam Tingkatkan Interior & Eksterior

Lebih Fresh, Toyota Rush 1.5 GR Sport Manual Facelift 2024 Diam-diam Tingkatkan Interior & Eksterior

Lama Tidak Ada Kabar, Toyota Rush 1.5 GR Sport Manual Facelift 2024 Diam-diam Tingkatkan Interior & Eksterior--Image Edit Using CorelDraw|Dimas Adi Saputra

Sedangkan dibagian belakang, tidak banyak mengalami perubahan, antena mdoel shark fin, roof spoiler, dan lampu belakang LED masih tetap sama. Hanya saja ada penambahan garnish ornamen warna black glossy yang memberikan tampilan lebih sporty.

Tidak hanya itu saja, mobil ini juga sudah dilengkapi dengan kamera belakang dan sensor parkir untuk keamanan.

2. Interior

Interior Toyota Rush 1.5 GR Sport Manual Facelift 2024 memiliki dashboard beraksen silver dan soft touch berwanra hitam. Head unit touchsreen kini lebih besar dengan fitur yang lebih lengkap meliputi:

  • Apple CarPlay
  • Android Auto
  • Kamera belakang
  • Pengaturan AC digital
  • Auto climate choice

Sementara untuk kursinya dilapisi dengan bahan fabric bermotif garis-garis kotak-kotak, dan kursi pengemudi yang sudah dilengkapi pengaturan tinggi manual. Setirnya juga sudah berlapis kulit dengan aksen silver plus audio steering switch dan tombol untuk mengangkat telepon.

BACA JUGA: Bisa Muat 7 Penumpan, Suzuki Ertiga Cruise 2024 Tampil Elegan dan Harganya Lebih Murah dari Xpander

BACA JUGA: Mobil Listrik Suzuki eVX, Usung Konsep Masa Depan yang Hadir Saat Ini

Tidak lupa juga, semua kursinya juga sudah dilengkapi dengan airbag termasu airbag di sisi samping. Lebih menarik lagi, di baris kedua dapat dilipiat untuk akses yang lebih mudah ke baris ketiga.

Semuanya juga sudah dilengkapi dengan headrest yang dapat disesuaikan dan seat belt tiga titik sehingga aspek kenyamanan dan keamanan sangatlah terjamin. Lebih lanjut, baris ketiganya sudah dilengkapi dengan dua cup holder dan power outlet.

Akhir kata

Nah jadi itulah ulasan mengenai Toyota Rush 1.5 GR Sport Manual Facelift 2024 dari sisi eksterior dan interiornya yang sudah mengalami perubahan. Demikian semoga dapat bermanfaat.

Sumber: