Canggihnya Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV, Nonton Sepak Bola Layaknya di Stadion Besar

Canggihnya Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV, Nonton Sepak Bola Layaknya di Stadion Besar

Review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV.--

radartegal.id -  Bagi Anda yang menginginkan smart TV terbaik dengan layar 4K namun memiliki budget terbatas, maka televisi pintar  TCL bisa menjadi pilihan menarik untuk Anda. Berikut ini review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV.

Smart TV TCL P635 4K diketahui menawarkan fitur-fitur canggih yang membuatnya lebih menonjol diantara para pesaingnya. Berikut ini review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV.

Bagi Anda yang berminat untuk membeli televisi pintar dari TCL. Berikut ini radartegal.id sajikan mengenai review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV.

Review smart TV TCL P635 4K HDR Google TV

TV pintar dari TCL yang satu ini menggunakan layar 4K dengan dukungan HDR. Dengan begitu, Anda akan dimanjakan dengan gambar yang lebih jernih, tajam, dan penuh detail.

BACA JUGA: 8 Keunggulan Android Smart TV TCL 40A7, Bezelnya Tipis dan Bisa Sambung Joystick Tanpa Kabel

Dengan Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV Anda bisa menonton film, acara TV, atau pun bermain game. TV TCL akan memberikan pengalaman visal yang dijamin tidak akan mengecewakan.

Terdapat fitur OK Google yang dapat mengontrol TV hanya dengan suara Anda. Dengan sekali tepuk pun Anda sudah bisa mencari konten, memulai aplikasi favorit tanpa harus repot-repot menggunakan remote, dan mengatur pengaturan.

Dengan adanya voice control, maka akan membaawa kenyamanan ke tingkat yang lebih baru dalam menonton TV, lho. Terdapat port HDMI 2.1 pada model tertentu yang dapat memberikan keunggulan tambahan cocok untuk para penggemar game.

Fitur tersebut juga dapat memberikan pengalaman bermain game lebih responsif dan mulus. Review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV memiliki kualitas gambar yang lebih baik, beragam fitur cangih, dan kemudahan akses melalui Google TV.

BACA JUGA: Inilah Spesifikasi Google TV TCL Layar 85 Inch S4 4K Full HD yang Layak Diperhitungkan

TCL P635 4K menjadi pilihan menarik bagi Anda yang menginginkan TV pintar dengan anggaran terbatas dan memiliki beragam fitur canggih.

Selain mengetahui review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV. Anda juga perlu mengetahui  rekomendasi TV TCL terbaru dan terlaris tahun 2024 sebagai berikut.

1. Smart TV TCL 32A3

TCL 32A3 cocok untuk Anda yang menjadi televisi pintar dengan harga terjangkau dan memiliki kualitas mumpuni. Smart TV yang satu ini sudah dilengkapi dengan sistem operasi Android Orea dan TCL AI TV.

Dengan TCL 32A3 akan memberikan pengalaman menonton TV lebih intuitif dan personal. Pengguna diketahui dapat dengan mudah mengakses beragam aplikasi streaming seperti Youtube, Netflix, dan Disney+ dengan navigasi yang cukup mudah.

BACA JUGA: Spesifikasi TV QLED Mini TCL QM8 4K yang Memukau, Tingkat Kecerahan Gambarnya Nyaris Sempurna

Untuk kualitas suaranya tidak perlu Anda ragukan lagi karena dilengkapi dengan teknologi Dolby Audio. Selain itu,terdaat juga Port HDMI yang memungkinkan TV terkoneksi dengan mudah ke berbagai perangkat seperti soundbar, konsol game, dan lain-lain.

2. Smart  TV TCL 50E3

TCL 50E3 menawrkan resolusi Ultra HD 4K yang dapat menampilkan gambar lebih tajam dan detail, serta terdapat dukungan Wi-Fi untuk bisa streamingan dengan lancar. Fitur T-Cash pada TV pintar  ini memungkinkan proyeksi layar ponsel ke TV, sehingga dapat menambah keseruan menonton bersama keluarga.

Smart TV TCL yang satu ini cocok untuk streamingan dan mode sport. Karena dengan TV ini, akan Anda merasakan sensai menonton pertandingan sepak bola favorit seperti berada di dalam stadion langsung.

3. Smart TV TCL 55A8

Smart TV dari TCL yang satu ini cocok untuk Anda yang menyukai visual tajam dan detail. Resolusi TV ini sudah Ultra HD 4K sehingga menghasilkan gambar lebih jernih dan realistis layaknya menonton di bioskop, lho.

BACA JUGA: Murah tapi Gak Murahan! Review Canggihnya Google TV TCL G9, Bikin Hiburan jadi Lebih Maksimal

Terdapat juga itur HDR yang semakin meningkatkan kualitas gambar pada  TV ini dengan kontras dan warna yang lebih kaya. Chromecast built-in yang ditawarkan smartTVini memudahkan akses ke beragam platformstreaming seperti Disney+, Netflix, dan Youtube tanpa memerlukan perangkat tambahan.

Demikian ulasan mengenai review Smart TV TCL P635 4K HDR Google TV. Semoga informasi di atas bermanfaat.

Sumber: