7 Fitur Unggulan Smart TV Toshiba 50E330LP, Punya Dua Mode Tontonan dan Wide Viewing Angle

7 Fitur Unggulan Smart TV Toshiba 50E330LP, Punya Dua Mode Tontonan dan Wide Viewing Angle

7 fitur unggulan Smart TV Toshiba 50E330LP -Shopee-

VIDAA OS pada Smart TV ini merupakan buatan Hisense yang unggul dalam performa dan kecepatan saat dioperasikan. Anda akan menikmati konten favorit bebas dari lag atau patah-patah.

3. Konektivitas 

Fitur unggulan Smart TV Toshiba 50E330LP lainnya yaitu memiliki konektivitas yang lengkap. Mulai dari Wi-Fi, HDMI, USB, dan lainnya yang bisa menghubungkan perangkat lain seperti perangkat penyimpanan eksternal, konsol game, atau perangkat streaming.

4. Fitur Pintar Tambahan 

Kelebihan Smart TV Toshiba 50E330LP selanjutnya yaitu memiliki fitur tambahan, salah satunya kontrol suara. Fitur ini memungkinkan Anda untuk mengoperasikan TV hanya dengan perintah suara.

Ia juga memiliki 2 mode tontonan, yaitu game mode dan sport mode. Tidak hanya itu, TV ini juga memiliki kemampuan untuk menghubungkan TV ke perangkat cerdas lain di rumah. Menarik bukan?

BACA JUGA: Cuma 3 J utaan, Smart TV Toshiba 40E35NP Terbaru 2024 Ini Punya Banyak Keunggulan yang Unik

5. Desain Kekinian

Tidak hanya dari segi spesifikasi, daya tarik Smart TV Toshiba 50E330LP juga terlihat dari segi desainnya yang kekinian. Ia memiliki desain stylish dan modern, cocok untuk Anda letakan di berbagai ruangan.

Ditambah lagi, TV ini sudah dibekali klip anti-tip clip yang akan menjaga produk agar tidak mudah jatuh saat diletakan di atas meja. 

6. Harga Kompetitif

Dari segi harganya, TV ini termasuk memiliki harga yang kompetitif di pasaran. Apalagi ia menawarkan beragam keunggulan menarik dan kualitas mumpuni untuk kenyamanan hiburan konsumen.

7. Tuner Satelit

Fitur unggulan yang bisa Anda temukan di Smart TV Toshiba 50E330LP selanjutnya yaitu Tuner Satelit yang ia miliki. TV ini bisa menerima siaran dari satelit menggunakan parabola tanpa perlu receiver tambahan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: