7 Masalah Umum yang Biasa Terjadi di Mobil Transmisi Manual, Ketahui Dulu Sebelum Beli

7 Masalah Umum yang Biasa Terjadi di Mobil Transmisi Manual, Ketahui Dulu Sebelum Beli

7 masalah umum yang terjadi di mobil transmisi manual-freepik-

BACA JUGA: Dinobatkan sebagai Mobil Style Jiwa Muda, Berikut Spesifikasi dan Fitur-fitur yang Dimiliki Daihatsu Rocky

3. Gigi yang Sulit Diganti 

Masalah umum yang terjadi di mobil transmisi manual lainnya yaitu perpindahan gigi yang sulit. Hal ini bisa menjadi tanda adanya masalah dengan sistem kopling, tuas gigi, bahkan masalah pada gigi transmisi itu sendiri.

4. Gesekan atau Bunyi Berisik 

Jika ada muncul suara berisik saat mengganti gigi, bisa jadi ini tandanya ada masalah dengan bantalan gigi, poros transmisi atau bahkan cakram kopling. Jangan anggap suara yang muncul ini sepele, karena bisa berisiko pada keselamatan Anda nantinya.

5. Transmisi Tidak Bisa Masuk ke Gigi 

Hal yang perlu diperhatikan sebelum beli mobil manual yaitu mungkin saja terjadi kondisi, dimana transmisi tidak bisa masuk ke gigi tertentu. Entah itu karena ada masalah dengan kabel kopling, tuas gigi, maupun bahkan komponen internal transmisi.

6. Perpindahan Gigi Tidak Lancar 

Masalah umum yang terjadi di mobil transmisi manual berikutnya yaitu ketika memindahkan gigi, namun tidak lancar. Bisa saja hal ini diakibatkan karena ada masalah dengan sinchronizer, oli transmisi yang kotor, maupun komponen lainnya.

BACA JUGA: 6 Cara Mudah Membersihkan Mika Lampu Mobil yang Kusam, Auto Kinclong Seperti Semula

BACA JUGA: Cuma Modal Rp5000, Mesin Mobil yang Karatan Jadi Langsung Kinclong dengan Cara Ini

7. Gesekan yang Berbeda 

Jika Anda merasa ada gesekan yang aneh ketika mengoperasikan kopling atau transmisi, maka bisa jadi tanda ada masalah yang perlu diperiksa lebih lanjut. Bawalah segera mobil kesayangan Anda ke bengkel terdekat.

Sumber: