5 PR Berat Buat Uwinfly T3 Pro, Skutik Listrik Rp12 Jutaan Kok Gak Kuat Nanjak?
Dinilai Kurang Bertenaga Untuk Harga Rp15 Jutaan, Ini 5 Kekurangan Skutik Listrik Uwinfly T3 Pro--Image Edit Using CorelDraw|Dimas Adi Saputra
3. Pengisian Daya Baterai Lama
Pengisian daya baterai Uwinfly T3 Pro membutuhkan waktu setidaknya 8 hingga 12 jam untuk sampai penuh. Waktu pengisian yang lama ini bisa menjadi kendala bagi Anda yang membutuhkan motor harian.
4. Kurang Cocok untuk Jalan Menanjak
Karena performanya yang kurang bertenaga dan kurang optimal, skutik listrik ini tidak bisa melaju di jalan yang menanjak. Lebih dari itu, skutik ini juga memiliki output tenaga yang terbatas dan baterai yang cepat habis ketika nekat melaju di tanjakan.
5. Harga Terlalu Mahal
Meskipun Uwinfly T3 Pro ini adalah skutik listrik, harganya masih terbilang mahal apabila dibandingkan dengan motor konvensional atau motor biasa. Hal ini mengundang cukup banyak respon dari para calon konsumen skutik ini.
BACA JUGA:Performa Mesin Bandel, Suzuki Saluto 125 CC 2024 Ini Memiliki Gaya Retro Modern Mirip Vespa
Karena dengan harga Rp12 juta mereka bisa membeli motor bensin bekas yang memiliki tenaga dan performa lebih bagus dari Uwinfly. Ini juga bisa menjadi pertimbangan lanjutan bagi Anda yang masih ingin membeli skutik listrik tersebut.
Akhir kata
Nah jadi itulah, beberapa kekurangan dari skutik listrik Uwinfly T3 Pro yang menuai berbagai respons. Terlepas dari beberapa kekurangan yang ada padanya, keputsan untuk memebli skutik listrik ini pada akhirnya bergantung pada kebutuhan dan preferensi Anda sendiri.
Demikian semoga dapat bermanfaat.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: