5 Cara Aktifkan Gopaylater Terbaru 2024, Bisa Dapat Voucher Khusus 40% Bagi Pendaftar Pertama

5 Cara Aktifkan Gopaylater Terbaru 2024, Bisa Dapat Voucher Khusus 40% Bagi Pendaftar Pertama

Cara aktifkan gopaylater 2024--

Syarat aktifkan Gopaylater

Jika berbicara syarat aktifkan gopaylater sebenarnya tidak jauh berbeda dengan produk pinjaman lainnya. Namun, kelebihan yang diklaim oleh pihak Gojek adalah adanya kemudahan dalam pendaftaran.

Masih dilansir dari situs resminya, cara untuk mengaktifkan pun sangat mudah. Kamu hanya perlu membaca lengkap ketentuan dan syarat yang berlaku. Jika sudah, kamu bisa menyetujuinya. 

Berikut beberapa syarat untuk aktifkan layanan paylater:

1. WNI (Warga Negara Indonesia)

2. Sudah berusia minimal 21 tahun.

Cara bayar tagihan gopaylater juga cukup mudah karena tidak perlu aplikasi lain. 

Berikut langkah-langkahnya: 

  • Buka aplikasi Gojek dan menuju halaman awal GoPay Later. 
  • Klik menu Bayar. 
  • Cek kembali nominal transaksimu dan klik Bayar Tagihan. 
  • Pilih metode pembayaran yang diinginkan. 
  • Bisa menggunakan GoPay, BCA Virtual Account, dan sebagainya. 
  • Lakukan pembayaran sesuai metode yang dipilih.

BACA JUGA: Bingung karena Akun GopayLater Diblokir? Jangan Panik, Ini 4 Penyebab dan Cara Mengatasinya

Keunggulan gopaylater

1. Tidak perlu mendaftar ulang

Kamu hanya perlu mengaktifkan fitur ini dan menunggu persetujuan. Setelah berhasil kamu bisa langsung menggunakannya dengan mendapatkan banyak promo menarik.

2. Sangat fleksibel

Sama seperti ketika menggunakan aplikasi Gojek seperti yang biasa kamu lakukan, opsi pembayaran dengan metode paylater dapat digunakan di berbagai tempat dan waktu.

3. Belanja sekarang, bayarnya belakangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: