Serupa Tapi Tak Sama, Ini Perbedaan Smart TV dan TV Digital yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Membeli
Perbedaan Smart TV dan TV Digital--
2. Penggunaan Antena
Perbedaan selanjutnya yaitu dari penggunaan antena yang digunakan. Jika TV digital menggunakan antena jenis dalam maka smart TV menggunakan parabola.
3. Fitur Pendukung yang Ada
Perbedaan smart TV dan TV digital selanjutnya yaitu dari fitur pendukung yang dimiliki. TV digital memiliki fitur pendukung bernama DTV untuk mencari saluran televisi sehingga kamu tidak memerlukan bantuan Set Top Box.
DTV memberikan kemudahan untuk mengonversi sinyal digital yang diterima ke dalam suara dan gambar untuk ditayangkan. Sementara smart TV tidak memiliki fitur DTV karena semuanya tergolong TV digital.
Artinya tidak semua smart TV mendukung pencarian siaran digital. Untuk penggunaan smart TV perlu memakai alat tambahan STB untuk dapat menikmati siaran tayangan digital.
4. Jenis Sinyal yang Digunakan
TV digital memerlukan sinyal digital yang bisa menangkap sinyal sampai jarak jauh. Sedangkan smart TV menggabungkan sinyal analog dan koneksi internet untuk bisa mengakses tontonan yang lebih beragam.
5. Variasi Tayangan yang Disediakan
TV digital memiliki tayangan dari siaran digital saja. Sementara smart TV memiiki akses tayangan yang lebih luas bahkan dari aplikasi yang tersedia dalam perangkat televisi.
Itulah beberapa perbedaan smart TV dan TV digital yang haruas kamu ketahui. Dengan mengetahui perbedaan keduanya, kamu akan lebih mudah untuk memilih antara keduanya.
Kedua jenis televisi tersebut memiliki kelebihannya masing-masing yang akan menjadi kelebihannya. Kedua televisi ini juga memiliki fitur yang menjadi keunggulan dari jenis TV ini.
BACA JUGA: 7 Cara Merawat Smart TV Agar Awet dan Tahan Lama, Jauhkan dari Tempat Berdebu dan Atur Suhu Ruangan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: