5 Langkah Mudah Menghapus Akun Pinjol Easycash, Salah Satunya Melalui Perangkat Handphone

5 Langkah Mudah Menghapus Akun Pinjol Easycash, Salah Satunya Melalui Perangkat Handphone

Cara Menghapus Akun Pinjol Easycash dengan Mudah--iklan

RADAR TEGAL - Aplikasi Easycash merupakan salah satu platform pinjaman online (pinjol) yang memiliki layanan mudah bagi nasabahnya. Namun, ada beberapa nasabah ingin mengahapus akun pinjol Easycash dan bagaimana caranya?

Kamu sudah berada di artikel yang benar jika ingin mengetahui bagaimana cara menghapus akun pinjol Easycash. Simak sampai akhir dalam radartegal ini.

Easycash yang merupakan pinjol legal dan sudah terdaftar resmi di OJK, memang tidak dapat diragukan lagi, tetapi tidak salahnya lebih waspada dan jika kamu ingin menghapus akun pinjol Easycash, tidak apa-apa.

Menghapus akun pinjol Easycash mungkin menjadi salah satu tindakan yang benar, karena tidak terlibat lagi dengan uang, apalagi utang piutang.

BACA JUGA: Ajukan Pinjol Legal Limit Rp50 Juta di Easycash, Bunga Mulai Rp1.8 Saja!

Fasilitas yang diberikan pinjol Easycash

Easy Cash memberikan fasilitas yang menguntungkan dengan layanan pinjaman uang syarat tanpa agunan yang sangat mudah diberikan. Selain itu, limit pinjaman yang sangat besar dan tenor yang sangat panjang.

Pinjaman online Easy Cash menjadi alternatif masyarakat apabila membutuhkan dana pinjaman mendadak dengan melalui handphone. Proses yang sangat cepat dan teratur.

Langkah menghapus akun pinjol Easycash

Namun, apabila sudah tidak ingin menggunakan pinjol Easycash, bagaimana cara menghapus akun Easycash dengan mudah, lakukan berikut ini:

1. Melalui Perangkat

Cara pertama yang bisa kamu lakukan yaitu untuk menghapus akun Easycash dan memudahkan proses penghapusan akun yang dimiliki pada platform. Berikut langkahnya:

  • Masuk ke setting perangkat yang kamu gunakan.
  • Kemudian lanjut ke aplikasi.
  • Berikutnya pilih aplikasi Easycash.
  • Lakukan penghapusan data pada aplikasi tersebut.
  • Terakhir, tunggu sampai tidak ada memori data yang tersimpan.

BACA JUGA: Apakah Easycash Punya DC Lapangan? Kapan Mereka Akan Datangi Rumah Nasabah Galbay, Ini Penjelasannya

2. Melalui Aplikasi Easycash

Sumber: