3 Smartphone yang Paling Dinanti di Tahun 2024, Salah Satunya Andalkan Sistem Operasi Terbaru yakni HyperOS

3 Smartphone yang Paling Dinanti di Tahun 2024, Salah Satunya Andalkan Sistem Operasi Terbaru yakni HyperOS

Kehadiran 3 Smartphone Paling Dinanti Tahun 2024, Benarkah Samsung salah Satunya? (pict:istockphoto)--

RADAR TEGAL - Sudah dipenghujung tahun nih, apa kalian ada niatan untuk membeli smartphone baru? Kalau iya, apakah kehadiran 3 smartphone paling dinanti tahun 2024 ini ada salah satunya yang kalian incar?

Dari pada kalian membeli hp di akhir tahun begini, tak ada salahnya untuk menunda pembelian sampe di awal tahun 2024 nanti siapa tau datang series-series terbaru dari hp yangg kalian inginkan. Mungkin salah satu kehadiran dari 3 smartphone paling dinanti tahun 2024 ini salah satunya.

Biasanya hp series terbaru yang dikeluarkan pada tahun yang baru juga punya spek gila - gilaan, jadi amat disayangkan kalau kalian tidak sekalian menanti tahun 2024 mengingat 2023 akan habis dalam beberapa hari lagi. Simak 3 smartphone paling dinanti tahun 2024 berikut, mana tau bisa kalian jadikan referensi untuk membeli di tahun depan.

Pada artikel RADAR TEGAL di bawah ini kami akan membahas mengenai kehadiran 3 smartphone paling dinanti tahun 2024, benarkah samsung salah satunya? Yuk simak bareng-bareng.

BACA JUGA: 5 Rekomendasi HP Terbaru 2024, Fitur-fiturnya Semakin Canggih dan Performanya Tambah Gahar

1. Samsung

Pertama, smartphone paling dinanti tahun 2024 datang dari samsung yang dimana smartphone tersebut konon akan mengeluarkan s series terbaru yakni S24. Bagi penggila hp dengan kualitas mantap ini, pasti akan sangat menunggu - nunggu kehadiran dari s series terbaru tersebut.

Kabarnya perilisannya pun akan terjadi di awal bulan 2024 tepatnya 17 Januari. Untuk series S24 ini akan hadir dalam 3 varian seperti galaxy s24, galaxy s24+, serta galaxy s24 ultra.

Adanya pilihan varian tersebut tentu punya keunggulannya masing - masing dan bebas dipilis sesuai dengan kebutuhan mu. Dilengkapi dengan chip qualcomm versi terbaru, dengan snapdragon 8 gen 3 nya membuat series ini tampak lebih unggul dari series sebelumnya.

2. Xiaomi

Kedua, smartphone paling dinanti tahun 2024 datang dari Xiaomi 14 yang mana merupakan series terbarunya. Series terbaru dari xiaomi ini diketahui paling ditunggu - tunggu, mengingat akan menggunakn sistem operasi terbarunya yakni HyperOS.

BACA JUGA: 5 HP Terbaru Harga 1 Jutaan, Pilihan Ponsel Berkualitas untuk Anak Muda yang Budget-Friendly

Xaiomi 14 hadir dalam 2 buah pilihan varian yakni 14 dan 14 pro. Smartphone satu ini ditenagai dengan chip qualcomm versi terbaru dengan pengimplementasian snapdragon 8 gen 3.

Bahkan datangnya versi terbaru ini digadang - gadang akan menjadi hp flagship pertama yang punya konfigurasi berupa kamera bertenaga leica, sehingga membuatnya makin canggih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: