Rahasia Melunasi Utang Pinjol ala Orang Pintar, Modal Baca Ini Jutaan Rupiah Bisa Lunas Tak Bersisa
Rahasia Melunasi Utang Pinjol Ala Orang Pintar, Hutang Jutaan Rupiah Bisa Lunas Tak Bersisa Cuma Modal Baca --Picture Edit By Using Corel Draw | Dimas Adi Saputra
Maka dari itu, Anda perlu meluangkan waktu untuk menenangkan pikiran Anda sekaligus menumbuhkan niat yang kuat untuk melunasi utang yang Anda miliki.
Terlebih niat dan tekad yang kuat akan membantu Anda untuk tetap disiplin dalam membayar utang. Anda juga perlu mempertimbangkan konsekuensi yang mungkin terjadi, seperti berkurangnya anggaran untuk kebutuhan sehari-hari.
3. Bayar Utang yang Diprioritaskan
Setelah niat dan tekad Anda sudah bulat, selanjutnya Anda bisa mulai membayar utang secara perlahan. Untuk menentukan prioritas utang, Anda dapat menggunakan beberapa faktor, seperti:
- Utang dengan bunga yang lebih tinggi harus diprioritaskan untuk dilunasi terlebih dahulu.
- Utang dengan tenor yang lebih pendek juga harus diprioritaskan untuk dilunasi terlebih dahulu.
- Utang dengan nilai yang lebih besar juga harus diprioritaskan untuk dilunasi terlebih dahulu.
BACA JUGA:17 Aplikasi Pinjol Berbahaya Ini Diam-diam Curi Data Pribadi, Hapus Sekarang Juga
Setelah Anda menentukan prioritas utang, Anda dapat mulai membayar utang tersebut secara maksimal. Sedangkan untuk utang yang tidak masuk dalam prioritas, Anda dapat membayarnya dengan pembayaran minimum.
4. Jual Barang yang Sekiranya Tidak Dibutuhkan
Cara selajnutnya untuk melunasi utang pinjol ala orang pintar adalah dengan mempertimbangkan untuk menjual barang-barang yang tidak Anda butuhkan.
Umumnya, barang-barang yang tidak terpakai ini biasanya masuk ke dalam kategori barang subtitusi atau barang komplementer yang tidak terlalu dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari.
Sebagai contoh, jika Anda memiliki 5 pasang sepatu, Anda dapat menjual 2 pasang sepatu terlebih dahulu untuk menambah biaya dalam melunasi utang Anda.
BACA JUGA:Jangan Asal Tanda Tangan, Pahami 9 Poin yang Ada Dalam Surat Perjanjian Kontrak Pinjol
Anda juga dapat memaksimalkan peran media sosial atau layanan e-commerce untuk mempromosikan barang yang hendak dijual sehingga dapat laku dalam waktu yang singkat.
Namun, jika Anda khawatir menjual barang-barang Anda ke orang yang tidak dikenal, Anda dapat lebih dulu menawarkan barang-barang tersebut kepada saudara atau sahabat Anda.
5. Jangan Gali Lobang dan Tutup Lobang
Terakhir dan yang paling penting jangan membayar utang dengan cara kembali berutang. Hal ini justru akan membuat utang Anda semakin menggunung dan sulit untuk dilunasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: