Tambah Kekinian! Ini Bocoran Kelebihan Honda Scoopy 2024 Bikin Anak Muda Maju Terdepan

Tambah Kekinian! Ini Bocoran Kelebihan Honda Scoopy 2024 Bikin Anak Muda Maju Terdepan

Kelebihan Honda Scoopy 2024--

RADAR TEGAL - Honda Scoopy 2024 hadir dengan tampilan yang lebih kekinian. Hal tersebut membuat banyak anak muda yang tertarik dengan desain retronya.

Konon, Honda Scoopy 2024 juga menjadi salah satu skutik terlaris di pasar Indonesia. Bahkan tidak hanya tahun ini, sebelumnya juga memiliki pasar yang laris di setiap penjualannya.

jadi kami akan berikan review kelebihan Honda Scoopy 2024 yang dapat Anda simak dalam artikel ini. Jika Anda penasaran bisa simak artikel ini sampai akhir ya.

Berikut kelebihan Honda Scoopy 2024 yang dapat Anda pikirkan dalam memilih motor lain. Simak selengkapnya dalam ulasan radartegal.disway.id dibawah ini.

BACA JUGA:Honda Scoopy 2024, Desain Baru yang Makin Stylish dan Fitur Modern

Kelebihan Honda Scoopy 2024

1. Harga Terjangkau 

Melansir dari situs resmi astra honda, All New Honda Scoopy 2024 memiliki harga yang terjangkau dan merakyat. Sehingga, hal tersebut yang menjadi daya tarik series Honda Scoopy terbaru ini.

All New Honda Scoopy memiliki empat varian yang berbeda yakni,  varian sporty dan fashion yang kekinian. Kemudian ada juga varian stylish dan prestige yang klasik.

• Harga harian sporty dan fashion - Rp. 21.975.000 secara On The Road (OTR) DKI Jakarta.

• Harga varian stylish dan prestige - Rp 22.780.000 secara On The Road (OTR) DKI Jakarta.

2. Fitur yang Kekinian

Kemudian, New Honda Scoopy 2024 memberikan berbagai fitur canggih yang kekinian agar konsumen lebih nyaman dan aman saat berkendara di jalan. 

BACA JUGA:6 Kelebihan Honda Scoopy yang Malah Membuatnya Dihujat Banyak Orang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: