Kelebihan dan Kekurangan Paylater BCA, Pikir-pikir Dahulu Jangan sampai Terjerat Gagal Bayar

Kelebihan dan Kekurangan Paylater BCA, Pikir-pikir Dahulu Jangan sampai Terjerat Gagal Bayar

Berikut ini adalah kelebihan dan kekerungan pada fitur Spaylater BCA--

3. Cepat Disetujui

Untuk mengaktifkan fitur Paylater BCA sangat cepat dan mudah disetujui, Anda perlu menyiapkan data pribadi seperti KTP saja.

Kekurangan Paylater BCA

1. Ketergantungan Menggunakan Paylater

Nah ini yang perlu kita sadari agar menggunakan Paylater secara bijak karena dapat mempengaruhi seseorang tergantung pada layanan ini.

BACA JUGA: Serbu Paylater BCA dengan Banyak Promo Menarik Ada Cashback Rp100 Ribu, Cek Cara Daftarnya di SINI

2. Berpotensi Terlambat Bayar Tagihan

Kondisi keuangan seseorang memang tidak dapat diprediksi, oleh karena itu bisa jadi Anda mengalami keterlambatan bayar dan bunga akan semakin bertambah.

3. Suku Bunga

Perlu diperhatikan juga terkait suku bunga yang jika kita telat membayar dapat semakin bertambah, oleh karena itu disarankan untuk membayar tepat waktu.

Demikian artikel singkat mengenai kelebihan dan kekurangan Paylater BCA, semoga membantu dan bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: