Beralih Fungsi, Lahan Pertanian di Kabupaten Tegal Semakin Menyusut Minimal 10 Hektare

Beralih Fungsi, Lahan Pertanian di Kabupaten Tegal Semakin Menyusut Minimal 10 Hektare

MENGECEK - Kabid Pertanian Dinas KP Tan Kabupaten Tegal, Ir. Eka Agus PrMENDAMPINGI - Kepala Dinas KP Tan Kabupaten Tegal Agus Sukoco mendampingi Bupati Tegal saat acara Pasar Murah di depan kantor Dinas KP Tan, beberapa waktu lalu.-YERI NOVELI-radartegal.disway.id

Walau mengalami penyusutan, Eka yakin swasembada pangan di Kabupaten Tegal tidak berkurang. Bahkan, hasil produksi padi setiap tahunnya selalu bertambah.

"Kalau bertambah itu pasti. Intinya, tidak sampai kekurangan," ucapnya.

BACA JUGA:Sangat Mudah, Pemetaan Lahan Pertanian Berbasis Web Dinilai Bisa Dilakukan Siapapun

Dirinya tak menampik, musim tanam padi di tahun ini memang mengalami kemunduran. Hal itu lantaran imbas dari Elnino. 

Musim kemarau cukup panjang hingga mencapai bulan November ini.

"Tapi itu tidak masalah. Hanya mundur proses tanam saja," ujarnya. (adv)

Sumber: