5 Daftar Merk AC Cepat Dingin dan Hemat Listik
AC hemat daya | Foto: Liputan6.com--
RADAR TEGAL – Tahukah Anda bahwa merk AC yang cepat dingin dan hemat daya cocok banget Anda pasang di rumah ataupun kantor, lho. Berikut ini rekomendasi AC cepat dingin.
Melansir dari blibli.com, berikut ini AC cepat dingin.
5 Rekomendasi AC Cepat Dingin dan Hemat Daya
1. DAIKIN AC 1 PK – Breeze FTP25AV14 + RP25AV14
AC yang satu ini bisa Anda gunakan sebagai indoor ataupun outdoor, lho. AC ini berukuran 1 PK dan tipe AC split.
Untuk konsumsi dayanya hanya 780 Watt. Sedangkan warna AC ini yakni putih dengan dibekali teknologi canggih cocok dijadikan sebagai pendingin rumah Anda.
AC DAIKIN ini juga sudah menggunakan teknologi yang ramah lingkungan dan material dari AC ini juga berkualitas sehingga daya tahannya pun lebih kuat.
BACA JUGA: Sering Diabaikan! Ini 4 Kesalahan Menggunakan AC Dinding Hingga Cepat Rusak
2. SHARP AC AHA-90BEY / 9BEY / 9 BEY (1PK)
AC Sharp ini merupakan salah satu produk original yang sudah dilengkapi dengan garansi resmi.
AC Sharp dikeahui menggunakan Garuda Wing Airflow, sehingga bisa menciptakan hembusan udara secara langgsung dan udaranya lebih kuat sehingga bisa menyebar hingga ke setiap sudut ruangan.
Terdapat juga super jet mude yang bisa membuat AC beroperasi dengan kecepatan “extra high” sehingga bisa bikin rungan Anda dingin dalam waktu yang cepat.
Di samping itu, AC Sharp juga sudah dilengkapi dengan Sleep Mode Dark LED yakni fitur otomatias yang bisa menyesuaikan suhu ketika tidur dengan cahaya lampu yang cukup redup.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi AC Portable Terbaik yang Cocok untuk Sejukan Cuaca Panas di Dalam Ruangan
3. SHARP AH-X10ZY AC Split 1 PK J-Tech Inverter R32
Produk AC dari Sharp ini memili model two-way auto swing dan sudah memiliki garansi kompresor 10 tahun.
AC ini diketahui emnggunkaan R32 Eco Refrigerant dan 7 Shield Protection. AC dengan warna putih ini bisa mendingkan ruangan dengan luas kurang lebih 6 hingga 14 meter persegi.
Selanjutnya, untuk kapasitasnya 1 PK. AC ini sudah dilengkapi juga dengan remote control dan ati rust evaporator. Terdapat juga fitur jetstream dan coanda.
Untuk penggunaan dayanya hanya 720 Watt supaya bisa bekerja mendinginkan ruangan.
Adapun untuk dimensi berat AC indoor yakni 7 kg dan outdoor 17kg.
BACA JUGA: 4 Tips Memasang AC Portabel yang Tepat Agar Lebih Optimal Menghasilkan Suhu Ruangan yang Sejuk
4. LG H09TN4 AC New Hercules (1 PK)
AC LG ini diketahuhi menggunakan R32 refrigerant dan sudah dibekali juga dengan garansi 3 tahun kompresor.
Sementara untuk bisa mendinginkan ruangan , AC LG ini memiiliki kapasitas pendinginan 8,530 BTU dan sudah dilengkapi dnegan teknologi Turbo Cooling yang bisa membuat udara dingin lebih cepat.
Tidak hanya itu, produk yang satu ini juga lebih hemat daya. Adapun untuk daya yang digunkan untuk bisa beroperasi yakni 780 watt.
BACA JUGA: 7 Rekomendasi AC Portable Terbaik yang Memiliki Keunggulan Teknologi Canggih
5. Panasonic CS/CU-XN9WKJ Low Watt-NanoeX AC Split (1 PK)
AC Panasonic ini dirancang dengan desain yang cocok buat dipasang di tempat hunian, khususnya di rumah yang terbatas kapasitas listriknya, bisa mulai dari 330 Watt aja.
Selain itu, proses pendinginan dengan AC ini berlangsung dengan lebih cepat hingga 18% berkat fiturnya yang powerful. Terus, AC Panasonic ini juga memiliki pemurni udara berteknologi canggih.
Untuk proses pemurnian, terdapat teknologi nanoe G dan nanoe X yang bikin udara jadi lebih segar dan sehat. Sudah pasti juga AC ini hemat listrik karena pemurnian udara bisa on sampai 24 jam dengan daya 25 Watt per jam, meskipun kondisi AC lagi off.
BACA JUGA: Tanpa Ribet! Ini Cara Merawat AC Dinding Agar Bertahan Berbulan-Bulan
Demikian ulasan mengenai AC hemat daya. Semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: