Tak Miliki DC Lapangan Pinjol, Bagaimana Pinjaman Online Tagih Nasabahnya Saat Galbay? Cek Faktanya

Tak Miliki DC Lapangan Pinjol, Bagaimana Pinjaman Online Tagih Nasabahnya Saat Galbay? Cek Faktanya

Cara Perusahaan pinjaman tagih galbay tanpa DC lapangan--freepik

RADAR TEGAL - Beberapa pinjaman ini bisa kamu manfaatkan karena tidak miliki DC lapangan pinjol. Pinjaman yang seperti ini lah yang banyak nasabah cari.

Mereka lebih memilih pinjaman tanpa DC lapangan pinjol agar tidak ada teror saat galbay. Teror yang sering pinjaman online lakukan terkadang membuat kita menjadi takut.

Lantas jika memang ada pinjol tanpa DC lapangan, bagaimana mereka menagih? Apakah tidak akan perusahaan tagih ketika sudah galbay?

Pada artikel ini radartegal.disway.id akan mengulas tentang pinjol tanpa DC lapangan. Kamu bisa memilih beberapa pinjaman berikut ini.

BACA JUGA:6 Aplikasi Pinjol Legal OJK Paling Aman dari Kejaran DC Lapangan, Khusus Galbay Bisa Coba

BACA JUGA:Cara Mengamankan Data Pribadi dari Pinjol, Awas Tiba-tiba Ada DC Lapangan Datang Ke Rumah

Cara Pinjol menagih walau tanpa DC lapangan

Menagih lewat pesan pemberitahuan

Pesan pemberitahuan ini sepertinya memang sudah banyak perusahaan yang menerapkannya. Pemberitahuan disini adalah untuk mengingatkan nasabah.

Tanpa ada rasa paksaan apapun, pesan tersebut tentunya bisa berlanjut jika tidak kamu bayar. jadi sebaiknya kamu dengan cepat membayar cicilannya.

Menggunakan Customer Servis

Langkah selanjutnya adalah menggunakan customer servis. CS ini melaksanakan tugas sebagai penagih hutang seperti debt collector.

Dect collector pada hal ini adalah CS. CS bisa menagih hal yang sama seperti DC lapangan.

BACA JUGA:DC Lapangan Pinjol Akulaku Ternyata Tagih Nasabahnya Seperti Ini dan Cara Menghadapinya, Cek Selengkapnya

BACA JUGA:Jangan Takut Jika DC Lapangan Pinjol Datang Ke Rumah, Lakukan Hal Ini Agar Mereka Tidak Kembali Lagi

Tugas CS pinjol untuk tagih nasabah galbay

Ada beberapa hal yang bisa kamu tahu tentang CS pada pinjaman online. CS ini bertugas menagih dengan beberapa cara:

  • Pesan, biasanya menggunakan WA atau SMS untuk menghubungi dengan mengirimkan informasi tagihan
  • Telepon, CS pinjol akan melakukan telepon ketika pesan mereka tidak di hiraukan. Mereka akan menelepon untuk memastikan kapan mereka akan membayar tagihan

Daftar pinjol yang tak miliki DC lapangan

1. CashCepat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: