Banyak yang Belum Tahu, Ini Beda Antara Pinjol dan Pinjaman Bank Konvensional

Banyak yang Belum Tahu, Ini Beda Antara Pinjol dan Pinjaman Bank Konvensional

Perbedaan Pinjol dan Pinjaman Bank Konvensional--

BACA JUGA:Andalan Banyak Orang, Berikut Beberapa Pinjol Cepat Cair yang Aman dan Sudah Terdaftar di OJK

2. Persyaratan lebih  mudah

Bank seringkali meminta berbagai dokumen yang lengkap, seperti KTP, slip gaji, informasi kartu kredit, rekening tabungan, dan laporan keuangan bisnis. 

Sedangkan, pada layanan pinjol biasanya memerlukan dokumen yang lebih sederhana, seperti KTP, selfie dengan KTP, rekening bank, dan informasi pribadi yang diisi dalam formulir online. 

BACA JUGA:Jangan Khawatir! Pinjol Cepat Cair yang Aman dan Limit Tinggi Sampai Rp80 Juta dengan Syarat Mudah

3. Pengecekan Kredit (BI Checking)

Bank biasanya melakukan pengecekan BI Checking untuk menilai kelayakan peminjam. 

BI checking mencakup riwayat kredit dalam Sistem Informasi Debitur (SID), yang mencatat informasi seperti identitas, riwayat pembayaran cicilan kredit, dan catatan kredit macet. 

Banyak pengajuan pinjaman di bank yang ditolak karena hasil dari BI checking ini. 

Sementara, pinjol menggunakan penilaian berbasis Artificial Intelligence (AI) yang tidak bergantung pada riwayat BI checking, sehingga memberi peluang lebih besar untuk mendapatkan persetujuan pinjaman.

BACA JUGA:Ternyata Ini 3 Cara DC Lapangan Pinjol Ilegal Rampas dan Sebar Data Nasabah Galbay, Cepat Cegah dengan Mudah

4. Kemudahan Pengajuan Pinjaman Ulang

Setelah melunasi pinjaman di bank, mengajukan pinjaman ulang dalam waktu cepat seringkali sulit dan bergantung pada kebijakan bank. 

Banyak nasabah yang kesulitan untuk mengajukan kembali pinjaman dari bank yang sama.

Sebaliknya,pinjol justru memberikan kemudahan bagi nasabah yang ingin mengajukan pinjaman kembali. Terutama bagi nasabah yang memiliki riwayat kredit baik

Sumber: