Cerita Sejarah Terputusnya Jawa dan Bali Bagian 2: Anak Mpu Bekung Jadi Raja Judi
ILUSTRASI - Ida Bang Manik Angkeran, anak semata wayang Mpu Bekung berjudi.-Tangkapan Layar-Youtube / Gromore Studio Series
BACA JUGA:Sejarah Brebes di Balik Perang Arya Bangah dengan Ciyung Wanara yang Jarang Diketahui
Sampai akhirnya Mpu Bekung tiba di kawasan Tohlangkir. Setibanya di Tohlangkir (Gunung Agung), Mpu Bekung baru merasakan lelah.
Kemudian dia duduk seraya bersemadi menyatukan pikiran, memuja Dewa sembari membunyikan genta saktinya yang bernama Ki Brahmara.
Seperti apa kelanjutan ceritanya, simak artikel cerita sejarah terputusnya Jawa dan Bali bagian 3 yang akan segera rilis di Radar Tegal. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: