Posko Layanan Haji Telkomsel Bikin Silaturahmi Jemaah Haji Indonesia Kian Lancar
Kiri-kanan : Danang Adrianto - VP Customer Journey and Digital Experience, Vice President Consumer Sales Telkomsel Area Jawa Bali Riny Novitriyanti dan B. Wahyu Wijayanto - VP Postpaid Consumer, International Roaming and Interconnect.--
BACA JUGA:18 Karom dan 76 Karu Calon Haji Brebes Dikukuhkan, Ini Tugas yang Diemban
Riny memastikan pelanggan dapat mengakses layanan call center dengan mudah.
“Jika terdapat kendala, pelanggan bisa menghubungi layanan call center gratis berbahasa Indonesia yang aktif 24 jam 7 hari di nomor +628110000333,” lanjut Riny.
“Kami berharap dukungan solusi menyeluruh dari Telkomsel dapat membantu meningkatkan fokus jemaah dalam menjalankan ibadah haji dengan khusyuk dan kembali ke Tanah Air dengan selamat sebagai Haji Mabrur,” pungkas Riny.
BACA JUGA:11 Tahun Nabung dari Hasil Jualan Tempe, Untung Suratno Akhirnya Bisa Naik Haji, Ganjar Terharu
Untuk informasi lebih lanjut tentang Paket RoaMAX Haji dan aktivasinya, pelanggan jemaah haji bisa mengakses tautan tsel.me/haji. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: