Ringankan Beban Orangtua, Begini Cerita Pengalaman Siswa di SMKN Jateng Semi Boarding yang Digagas Ganjar

Ringankan Beban Orangtua, Begini Cerita Pengalaman Siswa di SMKN Jateng Semi Boarding yang Digagas Ganjar

Siswa SMKN Jateng semi boarding sedang mengikuti kegiatan belajar mengajar.--

BACA JUGA:Geger Mobil Dinas Terparkir di Tempat Hiburan Malam Cirebon, Disdikbud Kota Tegal Bilang Begini

“Terima kasih pak Ganjar. Program SMK semi boarding sangat membantu siswa yang kurang mampu. Harapan saya, SMK semi boarding berkembang dan lebih baik. SMK semi boarding, bisa!,” seru Rafael.

Kepala SMKN 2 Cilacap Akhmad Murwanto mengatakan, total jumlah siswanya sebanyak 1.670 siswa. Sedangkan siswa semi boarding ada sekitar 30 orang. Mereka berasal dari berbagai jurusan di sekolah. 

Selain mendapatkan ilmu pengetahuan di kelas, para siswa juga diajarkan disiplin dan mandiri. Adapun kegiatan siswa di asrama, antara lain pembinaan kedisiplinan berupa apel pagi, upacara pengibaran bendera, pembinaan mental spiritual usai salat magrib dan sebelum subuh, serta kegiatan keagamaan dibimbing pamong. 

"Kami sangat mengapresiasi program SMK semi boarding ini," kata Murwanto. *

Sumber: