Rocky Gerung Soroti Aksi Jokowi yang Tampak Sengaja Undang Kerumunan: Itu Betul-betul Dramatis Buat Naikin Ele
“Kalau mau fair, dan setiap kali presiden mengingatkan soal pembelajaran, oke kasih pembelajaran yang lebih dramatis dari Habib Rizieq dan harusnya begitu,” sambung Rocky.
Peristiwa itu melanggar undang-undang, olehnya itu Rocky mengatakan presiden harus tetap diperiksa. Sebab, kata dia, kasus yang sama dialami Habib Rizieq dan sudah mendapat sanksi dari perbuatannya.
“Presiden entah siapa yang nantinya mewakili harus tetap diperiksa. Walaupun di pengadilan ada enterpretasi penjelasannya karena keadaannya mendesak. Mudah-mudahan ada buzzer yang menganggap hal itu juga salah dan melaporkan itu,” kata Rocky. (mg9/fajar/ima)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: