3. Vivo Y27
Rekomendasi HP Vivo 2 jutaan selanjutnya ada Vivo Y27 yang memiliki RAM 6GB dan bisa tambah hingga 6 GB. Selain itu, handphone ini juga didukung dengan teknologi 44W yang bisa mencharge hingga 29% dalam waktu 15 menit.
Handphone ini memiliki kamera utama 50 MP dengan bukaan lensa F1.8 dan lengkap dengan kamera bokeh 2 MP. Untuk kemampuan, handphone ini didukung dengan chipset Octa Core MediaTek Helio G85 dengan kecepatan hingga 2.0 GHz.
4. Vivo Y27s NFC
Selanjutnya ada Vivo Y27s NFC yang lengkap dengan NFC dan memiliki kapasitas baterai 5000 mAh. Dan bisa di charge dengan daya maksimal hingga 44W sehingga untuk mengisi baterai sebanyak 30% hanya dalam waktu 15 menit.
Handphone ini memiliki kapasitas RAM 8 GB yang bisa ditambah hingga 8 GB sehingga total RAM 16 GB. Selain itu didukung dengan chipset Octa Core Snapdragon 680 4G.
BACA JUGA: Spesifikasi Samsung A15 5G, Handphone Terbaru dengan Penyimpanan Besar dan Kamera yang Super Jernih
5. Vivo V27e
Rekomendasi terakhir ada Vivo V27e yang memiliki layar AMOLED dengan luas 6,62 inch dan beresolusi Full HD+. Handphone ini juga mampu untuk mengisi baterai hingga 50% dalam waktu 15 menit.
Handphone ini memiliki RAM 8 GB dengan ROM 256 GB dan bisa menambah RAM hingga 8 GB. Penyimpanan tersebut pastinya akan memenuhi kebutuhan kamu dalam menyimpan foto ataupun video.
Itulah beberapa rekomendasi HP Vivo 2 jutaan yang bisa kamu gunakan untuk mendukung kegiatan fotografi. Karena memang kamera utama handphone ini memiliki kualitas baik yang jernih dan detail.
Kamu bisa memilih handphone yang sesuai dengan kebutuhan dan keinginan kamu. Contohnya jika kamu memiliki hobi fotografi kamu maka bisa memilih handphone yang memiliki kamera terbaik dan penyimpanan besar.
BACA JUGA: Rekomendasi HP Samsung 2 Jutaan Terbaik, Punya RAM Besar dan Kamera Jernih yang Cocok untuk Pelajar
Jika kamu bingung memilih handphone terbaik yang mana, maka kamu bisa memilih beberapa rekomendasi diatas. Selain memiliki kualitas terbaik, rekomendasi handphone diatas juga memiliki harga yang terjangkau.
Demikianlah informasi mengenai rekomendasi HP Vivo 2 jutaan terbaik. Semoga bermanfaat. (*)