4 Keunggulan Daihatsu Terios 2024, Lebih Tampan dari Generasi Sebelumnya Dengan Desain Baru

Rabu 20-03-2024,20:45 WIB
Reporter : Yanuar Eko Bahari
Editor : Teguh Mujiarto

Daihatsu Terios 2024 punya design interior yang lebih modern. Looks premium, jok yang dilapisi kulit sintetis hitam buat Daihatsu Terios 2024 lebih elegan. Ada layar infotaiment 9 inchi yang disambungkan ke panel instrmen, dan bisa menghasilkan tampilan bersih.

BACA JUGA: Bocoran Daihatsu Terios 2024, Tampilan Semakin Futuristik dengan Fitur-fitur Andal Kekinian

Selain itu, sistem infotaiment yang tebaru, jadi bisa di sabungkan ke Android auto, atau Apple CarPlay. Dan ada juga fitur wireless charging yang buat pengguna lebih mudah dalam mengisi daya baterai ponsel.

4. Eksterior lebih canggih

Mobil terbaru model SUV ini lebih canggih lagi. punya transformasi yang cukup banyak, Daihatsu Terios 2024 punya design baru yang lebih sporty. Tekesan agresif dengan lampu depan yang tajam, Daihatsu Terios 2024 lebih tapan.

Selain itu, bentuk samping dari Daihatsu Terios masih terbilang sama. Perbedaan yang ada di mobil terbaru 2024 Daihatsu Terios adalah bagian depan dan belakangnya.  Punya design lampu belakang yang lebih modern, Daihatsu Terios 2024 lebih tampan dari sebelumnya.

BACA JUGA: Mobil Daihatsu Terios Tampil Gagah dan Groud Clearance, Siap Anda Ajak Off Road

Harga 

  • Daihatsu Terios X MT MC: Rp240,550 juta
  • Daihatsu Terios X AT MC: Rp250,950 juta
  • Daihatsu Terios X ADS MT MC: Rp252,5 juta
  • Daihatsu Terios X ADS AT MC: Rp262,9 juta
  • Daihatsu Terios R MT MC: Rp273,450 juta
  • Daihatsu Terios R AT MC: Rp283,950 juta
  • Daihatsu Terios R ADS MT MC: Rp283,450 juta
  • Daihatsu Terios R ADS AT MC: Rp293,950 juta
  • Daihatsu Terios R Custom MT MC: Rp296,250 juta
  • Daihatsu Terios R Custom AT MC: Rp306,750 juta
  • Secara keseluruhan, harga Daihatsu Terios berada di kisaran Rp240,55—306,75 juta.

Demikian informasi mengenai keunggulan dan varian harga Daihatsu Terios 2024. Semoga bermanfaat bagi pembaca semuanya. (*)

Kategori :