7 Kelebihan dan Kekurangan Suzuki APV Arena 2024 yang Disebut Setara Alphard, Yakin Masih Mau Beli?

Sabtu 10-02-2024,05:30 WIB
Reporter : Yanuar Eko Bahari
Editor : Zuhlifar Arrisandy

RADAR TEGAL - Berikut adalah kelebihan dan kekurangan dan yang dimiliki Suzuki APV Arena 2024, mobil SUV pilihan keluarga Indonesia.

Dengan melihat kelebihan dan kekurangan mobil Suzuki APV Arena 2024, memberikan informasi tambahan bagi pengendara roda empat keluaran raksasa otomotif Jepang ini.

Perusahaan yang bermarkas di Jepang ini paling produktif. Dari masa-kemasa mengeluarkan kendaraan terbaik untuk konsumen di seluruh dunia, hal tersebut nampaknya mempunyai kelebihan dan kekurangan yang dimiliki Suzuki APV Arena 2024 keluaran terbarunya.

Nah, perlu diketahui bahwa Suzuki APV Arena 2024, yang sangat diminati konsumen ini tetap memiliki kekurangan. Namun dibalik kekurangan ada juga kelebihannya. Simak penjelasannya.

BACA JUGA: Pengin Beli Suzuki APV Arena 2024 Terbaru? Berikut 5 Hal yang Perlu Anda Perhatikan Terlebih Dahulu

Kelebihan dan kekurangan Suzuki APV Arena 2024

Bagi anda yang memiliki mobil APV pasti memiliki kebanggaan tersendiri karena mobil APV memiliki kelebihan yang sangat luar biasa, kelebihan Suzuki APV Arena 2024 ini wajib anda ketahui.



1. Menggunakan Sistem Keyless Entry

kelebihan dan kekurangan pertama Suzuki APV 2024 dilengkapi oleh sistem keyless entry yang membuat pengendara mudah untuk membuka kunci mobil. Selain itu dengan adanya fitur keyless entry akan mencegah resiko dari adanya pencurian mobil. (baca juga: Cara Merawat Kopling Mobil)

2. Dirancang dengan Sistem Intake Manifold

Sistem intake manifold merupakan sebuah sistem yang pengambilan udara untuk digunakan pada pembakaran mesin kendaraan. Saluran ini dibentuk dengan agak panjang sehingga dapat mengalirkan udara dengan halus dan cepat ke dalam ruang bakar kendaraan. 

BACA JUGA: Tak Hanya Terjangkau, Suzuki APV Arena 2024 Jadi Pilihan Mobil Keluarga Saat Ini karena Muat Lebih Banyak

3. Aman dan Nyaman 

Bentuk ground clearance yang tinggi membuat jarak antara mobil dengan jalanan sekitar 110 cm. Selain itu posisi dari air intake juga dibentuk sedikit lebih tinggi sehingga membuat mobil akan sangat nyaman dan aman meskipun harus melewati genangan-genangan air yang tinggi terutama ketika kondisi banjir.

Kategori :