Langkah Unik Mencairkan BCA Paylater untuk Kebutuhan Darurat
Persiapkan Syarat Proses pencairan ini membutuhkan pemenuhan beberapa syarat, namun jangan khawatir, syarat-syaratnya cukup sederhana dan tidak rumit.
Pastikan aplikasi toko yang kamu pilih sudah mendukung pembayaran QRIS.
BACA JUGA: Cara Mudah Mendaftar Paylater BCA Online, Cukup Pakai HP Bisa Dapatkan Limit hingga 20 Juta
Agar proses lebih lancar, disarankan menggunakan dua perangkat.
Satu perangkat untuk menampilkan QRIS dan satu lagi untuk melakukan pemindaian (scan).
Untuk mendapatkan QRIS, langkah-langkah berikut dapat memudahkan:
- Buka Aplikasi NeoBank.
- Pilih menu Neo Business di sebelah Personal.
- Klik “Aktifkan Sekarang”.
- Isi data lengkap, termasuk nama bisnis dan pilih tipe bisnis “Online”.
- Centang syarat dan ketentuan, lalu klik “Submit Now”.
- Klik “Check My Business”.
- Isi data diri yang diminta.
- Checklist syarat dan ketentuan, kemudian klik “Release”.
- Tunggu hingga akun Neo Business aktif.
BACA JUGA: Tips Menggunakan Paylater BCA agar Bunga Tidak Berlebih, Raih Keuntungan dengan Limit hingga 20 Juta
- Lakukan Pemindaian QR Code Langkah berikutnya dalam cara mencairkan BCA Paylater dengan gaya yang unik ini adalah melakukan pemindaian pada QR code bisnis kamu.
- Pastikan QR code tersebut jelas dan tidak buram untuk menghindari kesalahan dalam proses pembayaran.
- Proses Pembayaran Setelah pemindaian berhasil, kamu dapat melanjutkan ke proses pembayaran.
- Pastikan kamu memilih metode pembayaran dengan menggunakan Paylater.
- Selanjutnya, masukkan pin yang diminta. Setelah berhasil, saldo akan masuk langsung ke aplikasi yang memiliki QRIS.
Demikian informasi Paylater BCA apa bisa dicairkan dana tunai dan langkah unik Paylater bisa dicairkan. Semoga bermanfaat. (*)