RADAR TEGAL - Moment Hari Ibu Nasional 2023 menginspirasi Main Dealer Astra Motor Jateng mengundang seluruh kader PKK (Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga) dan FKK (Forum Kesehatan Kelurahan) untuk hadir dalam Seminar Safety Riding yang diadakan di Ruang Auditorium Main Dealer pada hari Jumat ini (22/12/23).
Seminar yang bertemakan “Bersama #Cari_aman Hidup Penuh Arti”, disampaikan dengan metode diskusi interaktif tentang tiga rangking teratas pola kecelakaan yang sering terjadi. Ada fakta menarik dari riset yang telah dilakukan oleh PT. Astra Honda Motor bahwa 80% pengendara wanita sudah menggunakan helm dengan benar dan memastikan helm terkunci, 80% sudah memiliki SIM. Namun sayangnya hanya 3% perempuan yang sudah pernah mengikuti training Safety Riding dan tentunya memiliki pengetahuan berkendara yang benar. Instruktur Safety Riding Astra Motor Jateng Oke Desiyanto dan Alfian Dian Pradana pada kesempatan ini mengajak Ibu–Ibu PKK dan FKK yang hadir bisa giat berkampanye memberikan pengetahuan cara berkendara yang benar. Oke berharap agar ibu-ibu memiliki perilaku berkendara yang mengutamakan keselamatan dan mengajak secara kolektif beberapa orang perempuan untuk ikut training Safety Riding dilingkungannya. “Seminar ini bertujuan memuliakan dan menghormati peran ibu dengan menjaga keselamatannya agar terus membawa kebahagiaan bagi keluarganya dan memiliki hidup lebih penuh arti, raih mimpi dan kesuksesan dalam perjuangannya sebagai Ibu,” ungkap Oke. Para ibu – ibu ini juga diajak untuk melakukan kampanye secara masif di Instagram dengan mengungkapkan apa yang didapat dari materi seminar serta harapannya untuk pembelajaran ini. Selanjutnya ibu – ibu juga diberikan test Quiziz untuk mengukur penyerapan ilmu Safety Riding yang disampaikan. (*)Momen Hari Ibu, Tim Safety Riding Astra Motor Jateng Edukasi Kader PKK dan FKK Semarang
Minggu 24-12-2023,13:40 WIB
Reporter : Taufiq Ismail
Editor : Khikmah Wati
Kategori :
Terkait
Jumat 22-11-2024,08:05 WIB
Tips #Cari_aman Mengelola Stres Ala Tim Safety Riding Astra Jateng
Senin 18-11-2024,08:30 WIB
Asta Motor Jateng Gelar Jambore Safety Riding 2024 Bagi 64 SMK Binaan Honda
Selasa 05-11-2024,19:21 WIB
Unik dan Fashionable, New Honda Scoopy Varian Terbaru Jadi Favorit Gaya Muda Masa Kini
Kamis 31-10-2024,23:04 WIB
Di IMOS 2024, Sepeda Listrik Honda ICON e: dan CUV e: Mejeng di Booth AHM
Rabu 30-10-2024,20:36 WIB
Honda ST125 Dax, Sepeda Motor Ikonik yang Semakin Unik dan Beda
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,08:33 WIB
Berapa Gaji DC Pinjol? Ini Fakta yang Perlu Kalian Tahu
Sabtu 23-11-2024,20:09 WIB
6 Tahapan Cara Bikin Batagor Enak, Bisa buat Jualan Guys
Sabtu 23-11-2024,20:24 WIB
Ratusan Ribu Orang Tumplek Blek di Kampanye Akbar Pilbup Tegal Ischak-Kholid
Minggu 24-11-2024,06:35 WIB
Asal-usul Nama dan Mitos Goa Pindul di Gunung Kidul, Ada Tetesan Air Awet Muda
Sabtu 23-11-2024,19:21 WIB
Kampanye Hari Terakhir, Paslon Faruq-Ashim Gelar Hajatane Wong Tegal
Terkini
Minggu 24-11-2024,16:00 WIB
3 Tempat Pinjam Uang Tanpa DC Selain Pinjol dan Tak Perlu BI Checking
Minggu 24-11-2024,15:45 WIB
Pilbup Tegal 2024 Tinggal Menghitung Hari, Waspadai Manuver Paslon Kepala Daerah
Minggu 24-11-2024,14:50 WIB
Sederet Mitos Hotel PI Bedugul Bali yang Penuh Misteri dan Hal Mistis
Minggu 24-11-2024,14:16 WIB
Cabup Tegal Bima Sakti Menginap di Rumah Warga Gembongdadi, Tidur di Lantai Ruang Tamu
Minggu 24-11-2024,13:45 WIB