BACA JUGA:Gagalkan Penyalahgunaan Pupuk Bersubsidi, Polda Jateng Tangkap Truk dari Tegal
Walau sudah ada rencana itu, Eka mengaku belum bisa menyampaikan kepada petani. Karena rencana itu baru disampaikan secara lisan.
Belum ada aturan atau regulasi yang mengikat.
"Nanti kalau sudah ada aturan bakunya, kita langsung sosialisasi ke petani," ujar Eka. (adv)