Miliki Riview Positif, Ternyata Ini Keunggulan dan Kekurangan Mobil SUV

Kamis 26-10-2023,09:45 WIB
Reporter : Ranti
Editor : Ranti

RADAR TEGAL   - Mobil  Sport Utility Vehicle (SUV) merupakan kategori kendaraan yang sangat populer di masyarakat pada beberapa tahun belakang ini. Berikut keunggulan dan kekurangan mobil SUV.

SUV merupakan kendaraan yang dirancang untuk menggabungkan kenyamanan berkendara mobil penumpang dengan kemampuan off-road.

Oleh karena itu, mobil ini tidak hanya cocok untuk Anda gunakan di jalanan perkotaan, namun juga cocok digunakan di medan berat seperti jalan berbatu. Melansir dari gramedia.com, berikut keunggulan dan kekurangan mobil SUV.

BACA JUGA:  5 Mobil SUV Terjangkau dan Terbaik 2023, Pilihan Tepat untuk Keluarga Muda

Keunggulan Mobil SUV

1. Dapat bergerak di beragam jenis medan

Keunggulan pertama pada mobil   SUV yakni dirancang untuk melaju di berbagai jenis medan yakni mulai dari jalan mulus, tanjakan, berlubang, terjal, hingga berbatu.

Mobil ini tentu sangat cocok Anda gunakan di kondisi jalan Indonesia   yang tidak sepenuhnya rata.

BACA JUGA:  Mobil SUV Keren Toyota Raize 2023 Bisa Dicicil Mulai 3 Jutaan, Siap-siap Pengin Beli

2. Mampu mengangkut penumpang dengan nyaman

Selain bisa melewati berbagai medan, mobil SUV juga bisa membuat penumpangnya saat mobil melaju, lho.

Tidak bisa dibedakan dari jok mibil yang didesai edngan cara ini. Maka tidak heran, apabila mobil yang satu ini biasa digunakan sebagai mobil keluarga.

BACA JUGA:  10 Rekomendasi Mobil SUV Bekas di Bawah Rp100 Juta, Spek Tak Ketinggalan Zaman Cocok untuk Bepergian

3. Bisa menampang banyak barang

Keunggulan lainnya pada mobl SUV yakni terletak pada bagian bagasinya yang besar. Hal ini tentu memungkinkan teman-teman Anda untuk mengangkut barang dalam jumlah banyak.

Meskipun begitu, Anda harus tetap berhati-hati pada saat menyimpan barang di dalam SUV.

Anda juga dianjurkan untuk menyimpan barang tepat di garasi SUV. Apabila diperlukan, maka ikat benda-benda tersebut dengan tali.

Hal ini bertujuan supaya benda tersebut tidak loncat pada sat mobil di rem mendadak.

Nah, salah satu jenis mobil SUV yang sedang digemari saat ini yakni Sport Utility Vehicle. Mobil ini seperti off-roader, namun dengan aksen sporty.

Mobil ini juga bisa menjadi pilihan bagi sobat yang ingin membeli mobil khusus keluarga atau mobil yang melaju di jalan yang sulit.

Selain keunggulan, mobil SUV juga memiliki kekurangan yang perlu Anda perhatikan sebagai berikut.

BACA JUGA:  KIA EV9 Mobil SUV Listrik Resmi Mengaspal di Indonesia, Harganya Tembus Rp1,9 Miliar

Kekurangan Mobil SUV

1. Bisa menyesuaikan dimensi mobil

Tahukah Anda bahwa dimensi SUV yang besar memang bisa menjadi keuntungan bagi Anda. Namun, bisa juga menjadi kerugian bagi Anda yag belum terbiasa mengendarainya, lho.

Anda akan memerlukan beberapa penyesuaikan pada saat mengendarai Jeep ini.

Mobil besar juga dapat menjadi   masalah bagi pengemudi kota. Hal ini karena, mobil tidak bisa leluasa bergeak di jalanan Ibu Kota.

Contohnya saja pada saat jalanan macet, nah bagi Anda yang sudah terbiasa mengendarai mobil kompak, pasti membutuhkan waktu lebih lama untuk membiasakannya.

BACA JUGA:  Rekomendasi Mobil SUV 5 Penumpang Paling Keren Buat Kamu, Pilihan Terbaik Tahun 2023

2. Bahan bakar tidak irit

Mobil SUV biasanya mempunyai mesin yang bertenaga tinggi guna mendukung efisiensi mobil pada saat menghadapi beragam tentangan jalan.

Namun, kapasitas mesin yang besar tersebut membuat konsumsi bahan bakar lebih boros, lho.

Seperti yang Anda ketahui bahwa konsumsi bahan bakar menjadi aspek terpenting pada saat memilih mobil. Hal ini supaya pengisian bahan bakar kendaraan tidak menjadi beban di kemudian hari sehingga mobil tetap sedikit digunakan dan terbengkalai.

BACA JUGA:  Keunggulan Toyota Rush 2023: Elegansi dan Performa Terbaru dalam Satu Mobil SUV yang Sangat Tangguh Ini

Adapun Daftar Mobil SUV Sebagai Berikut

    Daihatsu Terios
  1. Nissan Juke
  2. Toyota Rush
  3. Ford Ecosport
  4. Honda HV-R
  5. Nissan X-Trail
  6. Mitsubishi Pajero
  7. Mazda CX-5
  8. Toyota Fortuner
  9. Range Rover Sport
  10. Land Rover Discovery
  11. Porsche Cayenne
  12. Audi Q7
  13. Toyota Sequoia
  14. Nissan Armada
  15. GMC Yukon
  16. Chevrolet Suburban.
BACA JUGA:  Spesifikasi Toyota Fortuner 2023:Mobil SUV Premium Favorit di Pasar Indonesia yang sangat Mengagumkan

Demikian ulasan mengenai keunggulan dan kekurangan mobil SUV. Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :