Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Karimun Wagon R, LCGC yang Punya Harga Jual Termurah di Kelasnya

Selasa 24-10-2023,08:00 WIB
Reporter : Muninggar Setiyo Rini
Editor : Muninggar Setiyo Rini

RADAR TEGAL -  Ulasan mengenai kelebihan dan kekurangan Suzuki Karimun Wagon R. LCGC yang sering disebut mobil kotak.

kelebihan dan kekurangan Suzuki Karimun Wagon R bisa anda lihat di sini. Karimun merupakan LCGC yang terkenal memiliki harga jual termurah.

Namun sebelum tertarik membelinya, ada baiknya tahu tentang  kelebihan dan kekurangan Suzuki Karimun Wagon R.  Sehingga bisa menjadi bahan pertimbangan sebelum memiliki mobil ini.

Oleh karena itu, berikut  kelebihan dan kekurangan Suzuki Karimun Wagon R. Simak artikel ini untuk informasi selengkapnya.

BACA JUGA:Jadi Mobil Terlaris di Indonesia, Banyak yang Ngomong Toyota Rush Suspensinya Keras, Benarkah?

Kekurangan

Karimun Wagon R merupakan LCGC pilihan keluarga yang harganya tergolong murah. Mobil ini merupakan mobil yang memiliki hati tersendiri di penggermar LCGC. Sebelum membahas lebih lanjut keunggulan mobil ini, berikut kekurangan Wagon R yang perlu dipertimbangkan:

Desan dan Interior yang B Aja

Mobil ini memiliki desain interior yang bisa dibilan apa adanya. Baik dari desain kabin maupun interiornya, Wagon R memang kurang bersaing dengan kompetitornya. Selan itu, mobil ini juga belum dilengkapi oleh  audio control steering switch, head unit masih single din serta spion elektrik  .

Bising

Kekurangan lainnya yaitu, masih minimnya peredaman pada kabin. Sehingga suara getaran mesin masih bisa terdengar sampai ke dalam kabin. Selain itu, mobil tersebut juga memiliki fitur yang masih standar.

Pelek Terlalu Kecil

Ukuran pelek Wagon R hanya sekitar berukuran 13 inci. Hal ini yang membuat penggunasering merasakan kabin terasa bergoyang terutama saat dibawa dalam kecepatan tinggi atau di jalan yang lancar seperti di jalan tol. 

Tranmisi Manual

Wagon R masih menggunakan auto gear shift ( AGS) yang membuat leg (jeda) sangat terasa saat perpindahan gigi. Sehingga membuat pengaliran tenaganya kurang responsif. Dan ini yang membuat pengemudi menjadi kurang nyaman dalam berkendara.

Kelebihan

Setelah berbicara tentang kekurangan, tidak adil rasanya jika tidak melihan kelebihan dari Wagon R ini. Oleh karena itu berikut kelebihan dari Wagon R.

Harga Jual Termurah

Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya, Karimun Wagon R merupakan LCGC yang memiliki harga jual termurah. Dibandingkan kompetitornya, Karimun Wagon R hanya pasarkan sekitar Rp118 jutaan sampai Rp140 jutaan saja.

Irit BBM

 

Kalau mencari mobil yang irit bahan bakar, Karimun jagonya. Pada kecepatan konstan 80 kpj, sejauh 150 kilometer, konsumsi BBM-nya dapat tembus 22,8 km/liter. Mobil LCGC ini harus menggunakan bahan bakar Pertamax atau RON 92 mas bro agar mesin awet.

Body Kuat

Meski memiliki desain yang B aja, masalah ketahan body, Wagon R bisa diadu. Biasanya kalau mobil kelas LCGC memiliki bodi yang tipis. Tapi Suzuki Karimun Wagon R bisa dikatakan lumayan bagus kualitas bodinya dibanding kompetitor lainnya.

Daya Pacu Bandel

Kategori :