3 Tips yang Bisa Dilakukan Nasabah Galbay Pinjol Sebelum DC Lapangan Datang ke Rumah

Rabu 04-10-2023,20:00 WIB
Reporter : Veliciana Gracica
Editor : Veliciana Gracica

2. Membayar cicilan yang sudah disepakati

Bayar cicilan yang sudah disepakati oleh pihak aplikasi dan nasabah galbay pinjol agar bisa melunasi hutang. Sehingga pembayaran pun perlu diperinci karena terdapat risiko didalamnya.

Maka cobalah kelola keuangan dan perhatikan hutang pinjol untuk disisihkan saat mendapatkan uang. Jangan sampai DC lapangan datang ke rumah karena kesepakatan tidak dilakukan.

BACA JUGA:4 Cara Agar Pinjol Tidak Bisa Menyebar Data Nasabah, Nomor 3 Harus Lakukan

Bayarlah cicilan hanya melalui aplikasi saja. Sebab untuk mengurangi kecurangan maupun kerugian karena pembayaran diluar aplikasi.

Jika ada DC pinjol yang datang ke rumah atau melalui chat terkait pembayaran. Biarkan dan tanya kembali kepada pihak aplikasi.

3. Membuat penjadwalan pembayaran

Bagian terakhir yang perlu dipikirkan adalah membuat penjadwalan pembayaran. Sesuaikan dengan cicilan yang dimiliki dan pemasukan.

Catat di kalender kapan jatuh tempo setiap cicilan perlu dibayar. Sehingga tidak perlu bingung jika ada risiko kelupaan.

Pastikan untuk menyisihkan uang dari jauh-jauh hari untuk membayar tagihan. Sebab cara ini bisa efektif agar DC pinjol tidak datang ke rumah.

BACA JUGA:5 Risiko Galbay Pinjol Legal dan Ilegal yang Dihadapi Nasabah, Ternyata Ganti Nomor HP Juga Gak Efektif

Penjadwalan dan jumlah cicilan pun bisa disepakati oleh pihak aplikasi dan nasabah galbay pinjol. Sehingga perlu dilakukan dengan cermat agar bisa membayar cicilan dengan benar.

Terlebih jika keringanan tagihan dengan cara cicilan yang diperpanjang. Walaupun pembayaran per bulan lebih ringan tapi bunga yang dibebankan semakin tinggi.

Sehingga walaupun pembayaran diperingan tapi kewajiban untuk melunasi akan semakin lama. Maka bijaklah dalam mengatur keuangan dengan menggunakan penjadwalan.

Selain itu buatlah catatan terkait pemasukan dan pengeluaran yang mungkin harus dipangkas terlebih dahulu. Sehingga bisa lebih menyisihkan untuk hutang pinjol yang terlewati.

Demikian 4 cara agar DC lapangan tidak datang ke rumah ketika nasabah galbay pinjol dan tidak perlu takut kena teror. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :