3. Cek Nomor DANA
Selain 2 cara diatas, ada cara lain yakni dengan memeriksa kembali nomor DANA kamu. Usahakan nomor DANA yang dimasukan tidak salah, nomor DANA yang dimasukan haruslah akurat dan tepat agar saat top up tidak terjadi kesalahan seperti ini.
Periksa juga riwayat transaksi untuk melakukan verifikasi kembali nomor telepon yang digunakan.
BACA JUGA:Gacor Kang! Jawab Survey di 5 Aplikasi Penghasil Uang Ini Terbukti Membayar dan Cepat Cair
4. Hubungi Customer Service DANA
Jika ketiga cara diatatas masih belum bisa menyelesaikan masalah ini, maka langkah tepat yang bsia diambil ialah menghubungi Customer Service DANA untuk meminta bantuan dan arahan.
Berikut tata cara menghubungi Customer Service DANA:
- Masuk ke aplikasi DANA yang ada di smartphone kamu
- Kemudian pilih menu Profil
- Tap ikon DIANA di pojok kanan bawah layar
- Selanjutnya pilih opsi Kendala Top Up
- pilih opsi Saldo Belum Terisi
- Selanjutnya pilih metode pengisian saldo DANA yang kamu gunkanan
- Lengkapi infromasi pengguna seperti nama, nomor telepon, dan email
- Ikuti arahan petunjuk yang diberikan oleh Asisten Virtual DIANA
- Selnjutnya DANA akan melakukan proses pengaduan yang kamu ajukan terkait kendala saldo yang tidak bertambah setelah top up
Begitulah beberapa cara yang bisa kamu gunakan saat saldo DANA tidak bertambah atau masuk setelah melakukan top up.
Kesimpulan
Jika saldo DANA tidak bertambah setelah top up, Anda dapat mencoba beberapa cara berikut: bersihkan cache aplikasi, instal ulang aplikasi, periksa nomor DANA, atau hubungi Customer Service DANA.
Jika ketiga cara tersebut tidak berhasil, Anda dapat menghubungi Customer Service DANA untuk meminta bantuan.***