Simulasi Cicilan KUR BSI 2023 Pinjaman Rp30 Juta Tanpa Riba, Ini Syarat dan Kriterianya

Kamis 10-08-2023,11:59 WIB
Reporter : Dayu Mila
Editor : Dayu Mila

Untuk ketiga jenis atau kategori pinjaman KUR BSI 2023 tersebut berbeda-beda. Untuk lebih lengkapnya, simak berikut ini untuk syarat dan kriteria yang harus Anda penuhi.

1). BSI KUR Super Mikro dan BSI KUR Mikro

- Merupakan warga negara Indonesia yang cakap hukum

- Minimal berusia 21 tahun atau telah menikah

- Menjalankan usaha aktif minimal 6 bulan

- Melampirkan KTP nasabah dan pasangan, Kartu Keluarga (KK) atau surat nikah, dan legalitas usaha nasabah

BACA JUGA : Tips Pinjaman KUR BRI 2023 Cepat Disetujui Bank, Pastikan Poin Nomor 6 Ini Sudah Terpenuhi

2) BSI KUR Kecil

- Merupakan warga negara Indonesia yang cakap hukum

- Minimal berusia 21 tahun atau telah menikah

- Menjalankan usaha aktif minimal 6 bulan

- Melampirkan KTP nasabah dan pasangan, Kartu Keluarga (KK) atau surat nikah, legalitas usaha nasabah, dan fotokopi dokumen agunan atau jaminan

Simulasi cicilan KUR BSI 2023 pinjaman Rp30 juta

- Jangka waktu pembayaran dalam 12 bulan (1 tahun) = Rp2.851.500 perbulan

- Jangka waktu pembayaran dalam 24 bulan (2 tahun) = Rp1.328.200 perbulan

- Jangka waktu pembayaran dalam 36 bulan (3 tahun) = Rp910.500 perbulan

Kategori :