Update Agustus Cicilan KUR Mandiri 2023 Plafon Rp40 Juta hingga Rp60 Juta Bayar Mulai Sejutaan Perbulan

Jumat 04-08-2023,07:59 WIB
Reporter : Dayu Mila
Editor : Dayu Mila
Update Agustus Cicilan KUR Mandiri 2023 Plafon Rp40 Juta hingga Rp60 Juta Bayar Mulai Sejutaan Perbulan

RADAR TEGAL – Artikel ini menyajikan informasi seputar cicilan pinjaman KUR Mandiri 2023 dengan plafon Rp40 juta hingga Rp60 juta bayar mulai sejutaan perbulan. Persyaratan yang harus calon debitur penuhi juga mudah dan tanpa butuh jaminan.

Cicilan pinjaman KUR Mandiri 2023 bayar mulai sejutaan perbulan ini cocok bagi Anda yang sedang ingin mengembangkan bisnis atau tambahan modal usaha. Jangka waktu pembayaran yang tersedia juga cukup panjang, bahkan hingga 5 tahun.

Untuk selengkapnya langsung saja simak berikut ini cicilan pinjaman KUR Mandiri 2023 yang bayar mulai sejutaan perbulan. Selain itu radartegal.disway.id juga memberikan informasi persyaratan dan cara pengajuannya.

Syarat pengajuan cicilan pinjaman KUR Mandiri 2023 bayar mulai sejutaan perbulan

Ada sejumlah persyaratan dan kriteria yang harus Anda penuhi jika ingin mengajukan KUR Mandiri ini. Pastikan Anda memenuhi kriteria dan melengkapi persyaratan dokumen yang dibutuhkan.

Kriteria calon debitur

1) Anda harus berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah

2) Memiliki usaha aktif dan minimal sudah berjalan selama 6 bulan

3) Belum pernah menerima kredit, kecuali konsumsi atau skala ultra mikro

4) Mengikuti BPJS TK untuk pengajuan pinjaman KUR Mandiri 2023 di atas Rp50 juta

BACA JUGA : Cuma Butuh KTP Sudah Bisa Ajukan KUR Mandiri 2023 hingga Rp50 Juta Tanpa Jaminan, Cek Syaratnya

Persyaratan dokumen

1) Fotokopi KTP dan KK

2) Fotokopi surat nikah atau surat cerai

3) Pas foto

Kategori :