Banyak yang Belum Tahu Faktanya! Apakah Teh Mengandung Kafein? Berikut Penjelasan Singkatnya

Kamis 27-07-2023,10:19 WIB
Reporter : Teguh Ikhmal Bakhtiar
Editor : Teguh Ikhmal Bakhtiar

Berbeda dengan kopi yang memiliki kadar kafein yang lebih tinggi. Jumlah kafein dalam segelas kopi seduh (8 ons/ 237 ml) berkisar antara 95 hingga 200 miligram. Namun, kandungan kafein dalam kopi instan berukuran sama (8 ons/ 237 ml) lebih rendah, yaitu antara 27 hingga 173 miligram.

Demikian ulasan tentang teh ternyata mengandung kafein. Temukan banyak informasi menarik lainnya hanya di radartegal.disway.id.*

Kategori :