Review HP Realme 10 Pro 5G, Apakah Sepantas dengan Harganya? Cek Kelebihan dan Kekurangan yang Dimiliki

Jumat 21-07-2023,16:15 WIB
Reporter : Ferdinan Alamsyah
Editor : Ferdinan Alamsyah

RADAR TEGAL - Inilah review HP Realme 10 Pro 5G yang akan menjelaskan apakah spesifikasi yang dimiliki sepantas dengan harganya? 

 

Selain pada review HP Realme 10 Pro 5G ini juga akan mengulas kelebihan dan kekurangan yang ditawarkan ponsel tersebut.

 

Seperti apa review HP Realme 10 Pro 5G ini? Dalam artikel kali ini akan mengupas semuanya.

 

Menjelang akhir tahun 2022, Realme kembali menggebrak pasar dengan kehadiran HP terbaru mereka, yaitu Realme 10 Pro. 

 

Seri ini bergabung dengan keluarga Realme 10 Series bersama dengan Realme 10 dan Realme 10 Pro+. 

 

Tidak sulit untuk memahami bahwa Realme 10 Pro merupakan penerus dari Realme 9 Pro.

 

Namun, Realme 10 Pro memiliki daya tariknya sendiri yang patut kita perhatikan. 

 

Seperti pendahulunya, HP ini menawarkan desain sebagai daya jual utamanya. Frame datar dan bezel layar yang tipis menjadi ciri khasnya. 

Kategori :