Sebelumnya Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmito juga menegaskan akan membatasi pergerakan manusia saat periode libur panjang selama pandemi belum usai.
"Untuk libur panjang yang akan datang, tetap akan diterapkan pembatasan kegiatan dan mobilitas untuk mencegah penularan," ujarnya. (gw/zul)