8 Resep Camilan Simpel Tinggi Kalori untuk Naikan Berat Badan secara Sehat

8 resep camilan simpel tinggi kalori untuk naikan berat badan-freepik-
Resep camilan simpel tinggi kalori untuk naikan berat badan berikutnya ini mudah dibuat. Cukup rendam biji chia dalam susu full cream, tambahkan madu atau sirup maple serta buah-buahan segar, kemudian tinggal dinikmati.
4. Pancake atau Waffle
Camilan untuk tambah berat badan sehat dan mudah dibuat ini sudah jadi favorit banyak orang. Anda bisa buat pancake atau waffle dengan bahan-bahan berkualitas.
Misalnya menggunakan tepung gandum utuh, telur, dan susu. Tambahkan topping seperti selai kacang, sirup maple atau buah-buahan sesuai selera.
BACA JUGA : 10 Makanan Penghilang Jerawat dan Bekasnya, Kaya Antioksidan
BACA JUGA : 5 Makanan yang Mengandung Vitamin B12 Tinggi serta Manfaatnya
5. Avocado Toast
Anda hanya butuh roti gandum utuh dan buah alpukat matang yang segar. Untuk opsional, bisa tambahkan topping seperti telur rebus untuk memberikan protein.
6. Hummus dan Sayuran
Meski jarang terdengar, Anda bisa coba buat hummus dan sayuran sebagai camilan sehari-hari. Anda bisa beli yang sudah siap saji atau membuatnya sendiri, dengan tambahan sayur seperti wortel, paprika atau selada.
7. Sandwich Isi
Resep camilan simpel tinggi kalori untuk naikan berat badan bisa dengan membuat sandwich isi, menggunakan roti gandum utuh. Anda bisa isikan daging ayam, telur, keju atau selai kacang.
8. Popcorn Karamel
Terakhir, popcorn karamel bisa jadi referensi camilan penaik berat badan yang sehat dan mudah dibuat. Anda bisa beli popcorn kemudian tambahkan karamel atau cokelat agar bercampur di popcorn ketika matang.
Contoh menu camilan dalam sehari
Pagi : Smoothie buah dan kacang
Siang : Avocado toast
Sore : Oatmeal dengan topping
Malam : Popcorn karamel
Penutup
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: