8 Kelebihan Fitur AI di Hp Samsung A Series, Foto dan Videonya Gak Kalah dengan Boba iPhone

8 Kelebihan Fitur AI di Hp Samsung A Series, Foto dan Videonya Gak Kalah dengan Boba iPhone

SAMSUNG AI - Dengan fitur AI di hp Samsung A series yang terus berkembang, Samsung A Series berhasil menghadirkan pengalaman smartphone yang lebih canggih dan intuitif.-(samsung.com)-

Fitur AI di kamera mampu menganalisa kondisi pencahayaan serta objek yang akan difoto.

Jadi, ketika kalian memotret di tempat yang gelap atau pencahayaan minim, kamera akan otomatis menyesuaikan pengaturan agar gambar yang dihasilkan tetap tajam dan jelas.

Hal ini tentu memberikan hasil foto dan video yang jauh lebih keren, bahkan di kondisi yang kurang ideal.

BACA JUGA: Fiturnya Lebih Menarik, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S25 Terbaru

 

BACA JUGA: Resmi Hadir! Samsung Galaxy Z Fold 6 Sematkan Fitur AI Canggih yang Perkaya Pengalaman Pengguna

Selain itu, jika kalian sering mengambil video, AI juga mampu menstabilkan gambar sehingga hasil video lebih halus.

Tidak perlu lagi khawatir soal hasil video yang goyang-goyang. Hasilnya dijamin stabil dan memuaskan!

 

3. AI yang Belajar dari Kebiasaan Pengguna

Salah satu fitur paling pintar dari AI di Samsung A Series adalah kemampuannya untuk mempelajari kebiasaan pengguna.

Dari aplikasi yang sering kalian buka, hingga pengaturan yang sering kalian ubah, AI ini akan menyesuaikan perangkat berdasarkan preferensi pribadi kalian.

BACA JUGA: 5 HP Samsung Terbaik untuk Gaming, Mabar Mobile Legend Lancar Tanpa Ngelag

BACA JUGA: Mencari Smartphone Tangguh? Jelajahi Pilihan HP Samsung Tahan Air yang Sempurna untuk Segala Aktivitas

Misalnya, kalau kalian sering membuka aplikasi chatting atau media sosial pada waktu tertentu, perangkat akan menyarankan aplikasi tersebut di layar awal atau menyesuaikan pengaturan sesuai pola penggunaan kalian.

Hal ini membuat smartphone terasa lebih personal dan kalian tidak perlu repot-repot mencari aplikasi atau mengatur ulang pengaturan setiap saat.

Sumber: