Pilihan Gen Z, Begini Keunggulan Honda Stylo 160 2024 dengan Tampilan Model Klasik

Pilihan Gen Z, Begini Keunggulan Honda Stylo 160 2024 dengan Tampilan Model Klasik

Review Kelebihan dan Kekurangan Honda Stylo 160 2024--

3. Kenyamanan Berkendara

Spesifikasi Motor Honda Stylo 160 di IIMS 2024, Berapa Harganya?

Posisi berkendara Honda Stylo 160 dirancang lebih ergonomis dibandingkan dengan vario 160. Stangnya lebih tinggi dan lebar, joknya juga lebih rendah 1 cm sehingga lebih nyaman.

Sayangnya terdapat kekurangan pada ruangan kaki dimana agak terbatas lantaran ruang yang sempit. Namun sisi baiknya jok bagian depan lebih meruncing memudahkan kaki untuk menjangkau tanah.

4. Kenyamanan Pembonceng

Jok belakang Stylo juga cukup lebar dan nyaman dengan posisi pijakan kaki yang ergonomis. Namun, jok yang datar seringkali membuat posisi duduk penumpang melorot kebelakang sehingga perlu berpegangan. 

5. Suspensi dan Handling

Dari segi suspensi maupun handling, Stylo sudah cukup mengesankan, suspensi depannya empuk walaupun sering mentok ketika melintasi polisi tidur. Handlinya lincah dan stabil untuk pemakaian harian di jalan kota.

6. Rangka yang Kuat

Stylo memakai rangka eSAF (enchanced Smart Architecture Frame) yang diklaim ringan dan kuat.

Tidak hanya itu, rangka ini juga memiliki garansi 5 tahun dan sudah mengalami perbaikan untuk mengatasi masalah karat dan patah pada model sebelumnya.

BACA JUGA: New Honda Stylo 160 Punya Fitur yang Bikin Betah Motoran, Apa Itu? Cek Detailnya di Sini

BACA JUGA: Fitur-fitur Menakjubkan Honda Stylo 160, Skuter Stylish dan Canggih untuk Pengendara Masa Kini

Demikian kelebihan dan kekurangan Honda Stylo 160 2024 yang dapat Anda pertimbangkan. Semoga bermanfaat.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: