5 Rekomendasi Smart TV SONY Terbaik dan Murah, Bisa Diandalkan untuk Bermain Game serta Nonton

5 Rekomendasi Smart TV SONY Terbaik dan Murah, Bisa Diandalkan untuk Bermain Game serta Nonton

Ilustrasi rekomendasi SMart TV terbaik dan murah yang bisa menjadi pilihan keluarga.--

radartegal.id - Mengintip beberapa rekomendasi SMart TV terbaik dan murah yang bisa dijadikan andalan Anda saat bermain game atau sekedar menonton acara kesukaan.

Dengan mengetahui rekomendasi SMart TV terbaik dan murah ini, Anda tak perlu lagi gelisah atau bingung untuk mencari hiburan melalui perangkat TV, kami akan membahas beberapa daftar yang bisa dipilih sesuai kebutuhan.

Apa saja rekomendasi SMart TV terbaik dan murah? Melalui artikel kali ini, kita akan mengulas masing-masing perangkat, simak sampai akhir artikel ini.

SONY menawarkan berbagai pilihan Smart TV yang tidak hanya memberikan kualitas gambar terbaik tetapi juga memiliki fitur canggih untuk memaksimalkan hiburan Anda.

BACA JUGA: Jagonya Hiburan di Rumah, Inilah Spesifikasi Smart TV Sony Bravia XR X93L 4K Google TV Layar 65 Inci

BACA JUGA: 7 Keunggulan Smart TV Hisense 32E4F, Ekonomis tapi Berikan Hiburan Memuaskan dan Fitur Modern

Berikut ini adalah lima rekomendasi Smart TV SONY terbaik dan murah yang bisa diandalkan untuk bermain game serta menonton.

Daftar Smart TV SONY Terbaik dan Murah

1. Google TV Sony 55-inci X80K 4K


--

Sony X80K 55 inci adalah pilihan yang sangat menarik bagi Anda yang menginginkan TV berkualitas tinggi dengan harga terjangkau. TV ini dilengkapi dengan Prosesor 4K HDR X1 dan Triluminos Pro, yang memungkinkan layar LED-nya menampilkan lebih dari satu miliar warna.

Tidak hanya itu, kecepatan refresh 120Hz yang ditingkatkan oleh teknologi Motionflow XR memastikan tampilan tetap tajam bahkan pada gambar yang bergerak cepat.

Dengan fitur-fitur ini, Anda akan mendapatkan pengalaman visual yang memukau saat bermain game atau menonton film favorit Anda.

BACA JUGA:Spesifikasi Smart TV Samsung QN90C Neo QLED 4K, Punya Desain Premium yang Enak Dipandang

BACA JUGA: Review Smart TV SPC ST75 yang Menawarkan Layar Ekstra Besar dengan Harganya Relatif Murah

2. Google TV Sony 75-inci X77L 4K



Jika Anda mencari TV dengan layar lebih besar namun tetap terjangkau, Sony X77L 75 inci adalah pilihan yang sempurna dan tepat untuk memenuhi kebutuhan hiburan di rumah.

Meskipun harganya lebih rendah dibandingkan model lain, kualitasnya tetap luar biasa dengan dukungan 4K X-Reality PRO untuk peningkatan gambar yang lebih baik.

TV ini juga memiliki fitur pemetaan nada HDR otomatis yang sangat berguna bagi pemilik PS5, karena secara otomatis mengoptimalkan pengaturan TV saat bermain game.

Ditambah lagi, sebagai Google TV, Anda memiliki akses ke lebih dari 10 ribu aplikasi, menjadikan TV ini sebagai pusat hiburan yang lengkap.

BACA JUGA:Inilah Spesifikasi Smart TV LG M3 OLED Nirkabel, Nikmati Kualitas Gambar Premium yang Memukau

BACA JUGA: Libas PlayStation 5, Ini Spesifikasi Lengkap Smart TV Sony Bravia XR A75L OLED 4K Google TV Layar 55 Inci

3. Sony 55-inci Bravia XR A75L OLED 4K Google TV



Untuk Anda yang menginginkan teknologi OLED dengan harga terjangkau, Sony Bravia XR A75L 55 inci adalah pilihan yang ideal.

TV ini tidak hanya menawarkan kualitas gambar 4K yang luar biasa dengan teknologi OLED, tetapi juga dilengkapi dengan Dolby Atmos dan Dolby Vision untuk pengalaman menonton yang lebih imersif.

Dengan prosesor canggih yang mendukung kontras dinamis lebar, integrasi sempurna dengan PS5, dan akses langsung ke berbagai layanan streaming, TV ini menawarkan nilai luar biasa bagi para pecinta hiburan.

4. Sony 65-inci Bravia XR X90L 4K Google TV



Sony Bravia XR X90L 65 inci adalah TV yang konsisten dalam menghasilkan gambar berakurasi tinggi dengan warna cerah dan hidup. Dengan teknologi Dolby Vision dan kredit Bravia Core gratis untuk film IMAX Enhanced, TV ini memastikan pengalaman menonton yang spektakuler.

BACA JUGA:Ulasan Smart TV Sony Bravia X95L Mini LED, Simak Kemampuan Performa yang Ditawarkan

BACA JUGA:Review Smart TV SPC ST75 yang Menawarkan Layar Ekstra Besar dengan Harganya Relatif Murah

X90L juga dikenal sebagai pilihan terbaik bagi videofil dengan anggaran terbatas yang ingin menikmati kualitas gambar dan performa gaming yang intens.

5. Sony 65-inci Bravia XR X93L 4K Google TV

Sumber: