8 Mitos tentang Pelangi di Berbagai Dunia, Mulai dari Jembatan Arwah sampai Tanda Keberuntungan

8 Mitos tentang Pelangi di Berbagai Dunia, Mulai dari Jembatan Arwah sampai Tanda Keberuntungan

8 mitos tentang pelangi di berbagai dunia-freepik-

Radartegal.id – Artikel ini mengulas 8 mitos tentang pelangi di berbagai dunia yang masih dipercaya penduduknya. Fenomena alam yang cantik ini ternyata menyimpan cerita tertentu dan sudah diyakini oleh budaya tertentu sejak lama.

Mitos tentang pelangi di berbagai dunia ini cukup menarik perhatian dan juga penasaran akan pembuktiannya. Sebab, tidak hanya sekedar memancarkan warna-warna cantik tetapi ada hal-hal tertentu di baliknya menurut sebagian orang.

Salah satu mitos tentang pelangi di berbagai dunia yaitu dipercaya sebagai jembatan untuk menyeberangkan arwah-arwah. Namun, ada juga kepercayaan lainnya yang tidak kalah menarik.

Untuk itu, simak berikut 8 mitos tentang pelangi di berbagai dunia yang masih dipercaya. Mulai dari kepercayaan dari Yunani, mitologi Cina, dan sebagainya.

BACA JUGA: 6 Mitos tentang Kelelawar di Berbagai Dunia, Dianggap Dewa Kematian sampai Bisa Berubah Jadi Manusia

BACA JUGA: 5 Mitos Hewan Pembawa Kesialan, Salah Satunya Ada Kucing yang Terkenal Menggemaskan

8 Mitos tentang pelangi di berbagai dunia

Pelangi merupakan suatu fenomena alam berupa ilusi optik dengan memancarkan warna-warni cantik sejajar membentang langit. Proses terbentuknya pelangi juga cukup panjang.

Pelangi bisa terjadi akibat adanya pembiasan cahaya yang dibelokan, sehingga pindah dari medium satu ke medium lain lewat bantuan tetesan air dari atmosfer bumi. Munculnya pelangi ini juga tidak begitu lama, sehingga banyak yang terkesima saat ia muncul sesaat.

Bukan sekedar fenomena alam, pelangi jadi subjek mitos dan legenda di berbagai budaya di seluruh dunia. Berikut diantaranya sejumlah kepercayaan tentang pelangi di berbagai budaya.

1. Mitologi Yunani 

Pertama dari mitologi Yunani yang menganggap bahwa pelangi merupakan pesan dari dewa-dewi, terutama Iris sang dewi pelangi. Iris dipercaya sebagai utusan para dewa.

BACA JUGA: Mengungkap Sosok Dibalik Mitos Sang Hyang Antaboga, Simbol Kekayaan dan Kebijaksanaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: