Urutan Skincare Cowok Paling Basic Biar Wajah Bersih & Bebas Jerawat, Lalukan Setiap Pagi Sebelum Beraktivitas

Urutan Skincare Cowok Paling Basic Biar Wajah Bersih & Bebas Jerawat, Lalukan Setiap Pagi Sebelum Beraktivitas

Urutan Skincare Cowok Paling Basic Biar Wajah Bersih & Bebas Jerawat, Lalukan Setiap Pagi Sebelum Beraktivitas--Image Edit Using CorelDraw|Dimas Adi Saputra

Jika Anda belum terbiasa menggunakan toner, berikut adalah langkah-langkahnya:

  • Tuangkan toner ke kapas atau cotton pad.
  • Usapkan toner ke seluruh wajah dan leher.
  • Tepuk-tepuk wajah dengan lembut untuk membantu penyerapan toner.

3. Moisturizing

Urutan basic skincare cowok selanjutnya adalah moisturizing yang berfungsi untuk menjaga kelembaban kulit. Namun, dalam menggunakan moisturizer, sebaiknya gunakan yang cocok dengan jenis kulit Anda.

BACA JUGA:Ketahui 10 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Bikin Glowing, Jadi Makin Pede Ketemu Orang!

Jika Anda memiliki kulit yang berminya, pilihlah  moisturizer yang oil-free dan non-comedogenic (tidak menyumbat pori-pori). Sementara untuk kulit yang kering, bisa menggunakan  moisturizer yang mengandung bahan pelembab yang kuat, seperti hyaluronic acid atau ceramides.

Sedangkan jika kulit Anda normal atau tidak berminyak dan kering, gunakan moisturizer yang ringan dan mudah meresap kedalam kulit.

4. Proctecting

Langkah atau urutan terakhiir dalam basic skincare cowok adalah dengan menggunakan sunscreen untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari yang dapat menyebabkan penuaan dini.

Sebagai tips, pilihlah sunscreen dengan minimal SPF 30 dan PA+++. Sedangkan untuk cara menggunakan suncreen yang benar bisa dengan mengikuti langkah-langkah ini:

  • Oleskan sunscreen ke seluruh wajah dan leher 15 menit sebelum beraktivitas di luar ruangan.
  • Ulangi pengolesan sunscreen setiap 2-3 jam, atau lebih sering jika kamu berkeringat atau berenang.

BACA JUGA:Rekomendasi Sabun Cuci Muka Murah yang Dijual di Indomaret, Nomor 3 Langganan Gen Z

Akhir kata

Nah jadi itulah, 4 urutan basic untuk skincare cowok agar wajah bisa selalu bersih dan bebas dari berbagai macam kotoran seperti komedo, debu, hingga jerawat. Demikian semoga dapat bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube: tysna saputra