5 Kebiasaan Mengemudi yang Bisa Bikin Transmisi Mobil Manual Menjadi Lebih Awet

5 Kebiasaan Mengemudi yang Bisa Bikin Transmisi Mobil Manual Menjadi Lebih Awet

5 Kebiasaan Mengemudi yang Bisa Bikin Transmisi Mobil Manual Menjadi Lebih Awet--Image Edit Using CorelDraw|Dimas Adi Saputra

RADAR TEGAL - Ingin transmisi mobil manual Anda tetap awet dan terhindar dari segala masalah? Anda wajib baca artikel ini sampai habis. Berikut Radar Tegal sudah siapkan informasi seputar 5 kebiasan mengemudi yang bisa bikin awet transmisi manual pada mobil.

Ada beberapa kebiasaan mengemudi yang rupanya memmpengaruhi kesehatan transmisi mobil manual. Meski demikian, masih banyak pengemudi mobil manual yang tidak tahu bahkan menyepelekan hal ini.

Padahal transmisi mobil manual dapat diibaratkan sebagai senjata Andalan untuk mengatur kecepatan pada mobil manual. Terlebih, mayoritas pemilik mobil manual di Indonesia menggunakannya untuk lintas kota dan melalui jalan yang permukaannya tidak semulus aspal.

Nah seperti tadi yang sudah disebutkan, pada pembahasan artikel kali ini, Radar Tegal akan menyebutkan 5 kebiasaan yang bisa membuat usia transmisi mobil manual menjadi lebih awet.

BACA JUGA: Perbedaan Cara Merawat Mobil Manual dan Matic, Para Pemula Wajib Tahu Agar Mesin Awet

1. Jangan Pindah Tuas Persneling ke Gigi Lain saat Berhenti

Menahan tuas persneling pada gigi tertentu ketika mobil berhenti seperti gigi 1 atau 2 sangat tidak disarankan. Hal ini karena menimbulkan tekanan pada gigi tersebut yang pada akhirnya merambat ke komponen lain dan bisa menyebabkan kerusakan.

Alangkah lebih baiknya ketika mobil berhenti, pindahkan tuas persneling ke gigi netral. Kebiasaan ini akan sangat membantu Anda memperpanjang usia transmisi manual mobil.

2. Hindari Injak Pedal Setengah

Selain jangan pindah tuas perseneling ke gigi lain, Anda juga harus bisa menghilangkan kebiasaan injak pedal kopling setengah saat macet atau berhenti di lampu merah.

Mungkin kebiasaan ini sering dilakukan oleh pengemudi yang masih belajar. Meski demikian, menginjak pedal kopling setengah saat berhenti dapat menyebabkan plat kopling menjadi cepat aus.

BACA JUGA: Perbedaan Mobil Manual dan Matic, Lebih Nyaman Mana? Begini Tips Memilihnya

Tak hanya itu, kampas kopling juga akan menjadi lebih panas. Oleh karena itu, lebih disarankan untuk menginjak pedal kopling penuh ketika mobil berhenti dan lepaskan ketika mobil mulai berjalan.

3. Lepaskan Gas Sejenak Ketika Pindah Gigi

Sumber: