6 Merk Oli Transmisi Manual Kualitas Terbaik yang Banyak Digunakan, Jangan Salah Pilih
Ilustrasi. 6 merk oli transmisi manual terbaik -freepik-
Oli ini bisa membantu memberikan perlindungan dari aus, korosi, dan juga oksidasi di transmisi mobil. Biasanya, merk ini cocok untuk kendaraan berat dan besar, seperti bus dan truk.
3. Valvoline Transmission Fluid
Rekomendasi berikutnya yaitu dari Valvoline yang jadi pilihan ideal oleh para profesional otomotif. Ia dibuat dengan formula khusus yang bisa membantu mengurangi gesekan di mesin, melindungi dari aus dan korosi, serta memberikan stabilitas yang baik di berbagai suhu.
4. Total Transmission Gear
Oli transmisi yang tepat untuk mobil manual selanjutnya ini sudah handal dan juga teruji. Ia bisa memberikan perlindungan yang apik dan memastikan kinerja mesin tetap optimal, karena bisa melumasi tiap komponen mesin dengan baik.
BACA JUGA : 4 Daftar Oli Mobil yang Paling Bagus, Kualitasnya Tidak Diragukan Lagi!
5. Ford Motorcraft XTM5QS
Merk oli transmisi manual terbaik selanjutnya ini sering direkomendasikan oleh produsen mobil Ford. Sebab, ia memiliki formula yang canggih untuk menjaga performa dan masa pakai transmisi.
Keunggulan lainnya yaitu bisa beroperasi di beragam suhu maupun cuaca. Maka dari itu, tidak heran merk oli satu ini jadi pilihan ideal dan tepat untuk mobil manual Anda.
6. Castrol MTF GL - 4 80W – 90
Rekomendasi terakhir, Anda bisa gunakan Castrol ini yang memberikan stabilitas termal yang unggul. Selain itu, oli ini juga melindungi pembentukan deposit dan pengentalans ecara efektif.
Jadi, masa pakai dan kinerja pelumas serta transmisi kendaraan bisa lebih terjaga. Selain itu, merk oli ini ideal dan unggul dalam urusan menjaga sejumlah komponen mobil agar lebih awet.
Penutup
Demikian 6 merk oli transmisi manual terbaik yang bisa jadi referensi Anda. Semoga informasi ini bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: