Keunggulan Daihatsu Terios Mobil Keluarga, Punya Fasilitas Canggih dengan Fitur Memanjakan

Keunggulan Daihatsu Terios Mobil Keluarga, Punya Fasilitas Canggih dengan Fitur Memanjakan

Daihatsu Terios Mobil Keluarga--pinterest

RADAR TEGAL - Daihatsu Terios, mobil keluarga yang menjadi pilihan untuk berpergian dan mudik Lebaran. Mobil SUV ini mampu menjadikan pengguna seperti raja yang dilayani oleh fasilitas tercanggih hingga fitur yang memanjakan.

Mobil Indonesia yang satu ini mewakili SUV dengan performa sangat diandalkan. Daihatsu Terios, mobil keluarga yang memiliki pilihan 6 varian warna.

Dengan opsi transmisi terpercaya dan mesin yang kuat, Daihatsu Terios, mobil keluarga yang banyak peminatnya. Selain itu, kelebihan dari mobil keluarga ini adalah tempat duduk penumpang yang dapat menampung 7 sampai 8 orang.

Daihatsu Terios, mobil keluarga yang cocok jadi mobil berpergian dan mudik bersama keluarga. Berikut ini keunggulannya.

BACA JUGA: 4 Keunggulan Daihatsu Terios 2024, Lebih Tampan dari Generasi Sebelumnya Dengan Desain Baru

Daihatsu Terios, mobil keluarga

Daihatsu Terios, mobil keluarga memiliki ground clearance 220 mm dengan dimensi yang dimilikinya 4455 mm L x 1695 mm W x 1705 mm H. Dari 95 pengguna lebih menyukai mobil ini berdasarkan kenyamanan hingga fitur sampai mesinnya.

Untuk tahu lebih detail dari kelebihan dan keunggulan Daihatsu Terios ini bisa cek sampai akhir artikel ini. Terios yang memilliki desain tangguh, dan terlihat kokoh dan kuat dapat dijadikan mobil keluarga Anda.

Spesifikasi Daihatsu Terios, mobil keluarga

SUV Daihatsu ini merupakan terbaru 2024 yang hadir dengan 10 varian. Mobil keluarga ini sangat mengandalkan spesfikasi yang diutamakan.

Mulai dari mesin bensin 1496 cc yang dapat menghasilkan tenaga 103 hp dan torsi mencapai puncak 136 Nm. Salah satu Terios yaitu tipe R MT custom memiliki kapasitas 7 penumpang dan dibekali oleh transmisi yang canggih yaitu 5-Speed.

BACA JUGA: Keunggulan Daihatsu All New Terios Facelift, Stamina Tinggi dan Ramah Lingkungan

Pada spesifikasi mesin, ada 1,5 L Petrol Engine - 4 silinder 16 valve DOHC Bore x Stroke. Kelebihan dari Daihatsu Terios mobil keluarga ini karena Power Steering dengan kolom kemudi yang adjustable dan fleksibel lohh. 

Kenyamanan dan keselamatan Daihatsu Terios mobil keluarga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: