Kelebihan Honda BR-V N7X 2024, Kemewahan Mobil Sejuta Umat Saigan Avanza dan Xenia

Kelebihan Honda BR-V N7X 2024, Kemewahan Mobil Sejuta Umat Saigan Avanza dan Xenia

Kelebihan Honda BR-V N7X 2024--

Teknologi keselamatan canggih dan kemewahan mobil ini didukung oleh mesin 1.500 cc, DOHC, i-VTEC yang unggul dan efisien, serta transmisi CVT baru yang meningkatkan kenyamanan berkendara.

Kelebihan Honda BRV 2024 N7X 2024 ini, tidak hanya mendapatkan kendaraan dengan desain yang menawan dan fitur canggih, tetapi juga sebuah pengalaman berkendara yang mengesankan dan nyaman.

BACA JUGA: Punya 5 Keunggulan Ini, New Honda BR-V N7X Bakal Jadi Mobil Keluarga yang Stylish dan Tangguh

Dengan kombinasi kenyamanan interior yang luar biasa, teknologi keselamatan tingkat tinggi, dan performa mesin yang handal, BRV 2024 N7X 2024 siap menjadi katalisator dalam mengubah mobilitas Anda.

Spesifikasi mesin dan fitur keselamatan 

1. Mesin

Soal dapur pacu, New Honda BR-V N7X 2024 tetap mempertahankan mesin terbesar di kelasnya, yaitu Honda i-VTEC DOHC 1.5L.

Mesin tersebut dapat menghasilkan tenaga cukup besar, yakni 119,3 hp pada putaran 6.600 rpm dan torsi puncak 145 Nm di putaran 4.300 rpm.

2. Fitur keselamatan

New Honda BR-V N7X Edition pastinya turut disematkan fitur keselamatan canggih berupa Honda Sensing.

BACA JUGA: Gemparkan Pasar Mobil LSUV, Honda BR-V Unggulkan Keandalan Performa Mesin yang Semakin Irit Bahan Bakar

  • Di dalamnya, terdapat banyak teknologi keselamatan berikut:
  • Collision Mitigation Braking System (CMBS)
  • Auto High-Beam (AHB)
  • Lane Keeping Assist System (LKAS)
  • Lead-Car Departure Notification System (LCDN)
  • Road Departure Mitigation (RDM)
  • Adaptive Cruise Control (ACC)
  • Selain itu, terdapat juga Hill Start Assist (HSA), Vehicle Stability Assist (VSA), serta fitur keselamatan standar ABS, EBD, dan BA.

Kesimpulan

Dengan harga bersaing mulai dari Rp.319.400.000 (tipe E CVT), BRV 2024 N7X menawarkan kombinasi ideal antara desain menarik, fitur canggih, dan kenyamanan yang tak tertandingi.

Demikian informasi mengenai kelebihan Honda BR-V N7X 2024. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: