4 Daftar Platform Pinjaman Online Tidak Punya DC Lapangan, Riwayat Kredit Aman Karena Tidak Pakai BI Checking

4 Daftar Platform Pinjaman Online Tidak Punya DC Lapangan, Riwayat Kredit Aman Karena Tidak Pakai BI Checking

4 Daftar Platform Pinjaman Online Tidak Punya DC Lapangan, Riwayat Kredit Aman Karena Tidak Pakai BI Checking -pict istockphoto---

RADAR TEGAL -  Ingin mengajukan pinjaman tetapi takut ketika sewaktu-waktu alami galbay atau gagal bayar didatangi langsung oleh DC lapangannya? Tenang, kamu bisa kok mencoba mengajukan ke salah satu dari 4 daftar platform pinjaman online tidak punya DC lapangan berikut.

Selain tidak memiliki debt collector lapangan, 4 daftar platform pinjaman online tidak punya DC lapangan yang akan kami bahas ini juga tidak pakai BI checking loh. Jadi ini bisa kamu jadikan peluang untuk meminjam karena platform-platform tersebut tidak akan melakukan pengecekan pada riwayat kreditmu.

4 Daftar platform pinjaman online tidak punya DC lapangan yang akan kami bahas ini walaupun tidak memiliki debt collector yang akan menagih tapi legalitas platformnya terjaga. Terbukti dari seluruh kegiatan peminjaman di dalamnya yang di awasi langsung oh Otoritas Jasa Keuangan atau OJK.

Tak usah berlama-lama lagi, mari kita simak bareng artikel dari radar tegal yang akan membahas 4 daftar platform pinjaman online tidak punya DC lapangan. Yuk yang punya riwayat kredit buruk coba ajukan pinjaman pada platfrom-platform tersebut karena tidak ada BI checkingnya.

BACA JUGA: 8 Rekomendasi Pinjol Legal Tanpa DC Lapangan 2024, Tanpa Teror dan Paling Banyak Dicari Anak Muda

5 Daftar platform pinjaman online tidak punya DC lapangan 

1. KTA Kilat

Pertama, platform pinjaman online tidak punya DC lapangan yang akan kami bahas datang dari KTA Kilat. Platform ini memiliki pengguna yang cukup banyak. Hal tersebut dikarenakan KTA Kilat memiliki syarat pengajuan yang mudah dan proses pencairan cepat.

Legalitas platform ini juga aman karena dalam pengawasan langsung oleh OJK. Karena tidak memiliki DC lapangan penggunanya akan terbebas dari penagihan langsung.

Namun jangan jadikan hal ini sebagai ajang telat membayar atau bahkan sampai galbay ya guys! tetap lunasi hutang yang dimiliki karena bagian dari tanggungjawab peminjaman. 

KTA Kilat menyediakan pinjaman tanpa adanya jaminan yang harus diberikan, dan penggunanya berkesempatan mendapatkan limit pinjaman hingga Rp 8 juta. Tak hanya itu, pengguna juga bebas memilih tenor pinjaman yang disediakan hingga 180 hari lamanya.

2. FinPlus

Kedua, platform pinjaman online tidak punya DC lapangan yang akan kami bahas selanjutnya datang dari FinPlus. Platform ini juga sudah legal dan tidak perlu takut untuk digunakan mengajukan pinjaman, seluruh proses pinjaman disini di bawah pengawasan langsung Otoritas Jasa Keuangan.

BACA JUGA: 6 Ciri-ciri Penipuan DC Lapangan Pinjol, Sabar dan Bertindak Benar di Bulan Ramadhan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: