Ada 7 Cara Melunasi Utang Pinjol Paling Efektif dan Ampuh, Solusi Nasabah Galbay dari Teror Debt Collector

Ada 7 Cara Melunasi Utang Pinjol Paling Efektif dan Ampuh, Solusi Nasabah Galbay dari Teror Debt Collector

Cara Melunasi Utang Pinjol Paling Efektif dan Ampuh--

BACA JUGA: Cara Melunasi Utang Pinjol Tanpa Tumbal, Tips Cerdas yang Telah Terbukti Efektif Bebaskan Anda dari Tagihan

Pengeluaran harus tertata dengan rapi, jika kamu ingin prioritas membayar hutang maka harus mengeluarkan dana tersebut lebih banyak ke hutang. Kamu juga bisa menambah anggaran yang kamu miliki dari aset yang kamu jual.

4. Negosiasi dengan Penyedia Pinjol

Selanjutnya, kamu bisa menghubungi CS pinjol untuk melakukan beberapa permohonan. Permohonan ini tentunya harus sesuai dengan keadaan yang kamu alami.

Selain itu, kamu juga perlu menunjukan itikad baik bahwa kamu akan tetap membayar. Namun, bisa meminta keringanan perpanjangan waktu atau pembayaran pokok pinjaman saja atau dahulu. 

5. Jangan Gali dan Tutup Lubang

Cara ini memang menjadi hal yang tersulit untuk melunasi hutang. Karena banyaknya pinjaman yang mudah memberikan dana menjadi salah satu faktornya.

BACA JUGA: Cara Melunasi Utang Pinjol lewat OJK, Manfaatkan 3 Programnya Agar Segera Lepas dari Jeratan Utang

Namun, hal ini justru membuat dana kamu semakin sedikit loh. Karena bisa saja bunga dan biaya admin setiap pinjaman lebih mahal dari yang kamu pinjam sebelumnya.

6. Hidup Hemat

Hidup hemat adalah menjadi sebuah kunci untuk bisa melunasi hutang. Kamu tentunya perlu berhemat untuk beberapa waktu agar hutang kamu bisa lunas dengan cepat.

Tidak perlu hiduo sesuai dengan keinginan kamu. Tetapi kamu perlu hidup sesuai dengan kebutuhan kamu. 

7. Cari Pemasukan Tambahan

Selain melakukan hidup hemat, kamu juga perlu melakukan pencarian pemasukan tambahan. Pemasukan tambahan ini bisa berupa pekerjaan sampingan atau dari hasil kamu menjual barang.

Beberapa pekerjaan yang bisa kamu jalankan adalah mencuci piring, menjaga stand, dan lainnya. Dengan ini tentunya kamu akan mendapatkan dana tambahan untuk membayar hutang.

Sumber: