Ingin Tandingi KIng MPV? 4 Keunggulan Toyota Alphard 2024 Ini Mungkin Bisa Jadi PR buat Suzuki APV Terbaru

Ingin Tandingi KIng MPV? 4 Keunggulan Toyota Alphard 2024 Ini Mungkin Bisa Jadi PR buat Suzuki APV Terbaru

Keunggulan Toyota Alphard--Picture Edit By Using Corel Draw | Dimas Adi Saputra

2. Aspek Kenyamanan yang Ekslusif

Sebagai salah satu mobil yang paling mewah se Indonesia, Alphard dikenal dengan tingkat kenyamanannya yang sangat high class. Adapun fitur kenyamanan pada Alphadr membuat feel berkendara menjadi lebih berbeda.

Kabin Alphard dirancang dengan penuh perhatian terhadap detail. Interior mobil ini menggunakan material berkualitas tinggi, seperti kulit premium dan kayu jati. Kursi Alphard juga sangat empuk dan luas, sehingga memberikan kenyamanan ekstra bagi penumpang selama berkendara.

Selain itu, Alphard juga dilengkapi dengan berbagai fitur yang meningkatkan kenyamanan berkendara, seperti:

  • Kursi elektrik dengan pengaturan 10 arah
  • Fitur massage pada kursi penumpang depan
  • AC 3 zona
  • Panoramic sunroof
  • Jendela elektrik otomatis
  • Sistem hiburan dengan layar sentuh

Tentu aspek kenyamanan dan fitur-fitur Alphard ini menjadikannya mobil mpv premium paling diminati di Tanah Air. Ini juga harus menjadi PR bagi APV jika ingin menyaingi Alphard.

BACA JUGA:Jadi SUV Terbaik? Ini Kelebihan Toyota Rush 2024 yang Lebih Unggul dari Mobil Lain

3. Ruangan Kabin yang Sangat Lebar dan Luas

Keunggulan Toyota Alphard 2024 yang tidak boleh di lewatkan adalah ruang kabinnya yang sangat luas. Kabin Alphard dirancang agar memberikan kebebasan bergerak bagi penumpang. Adapun dimensi dari kabin Alphard adalah  5010x 1.850 x 1.945 mm, dengan jarak antar kursi yang cukup lega. 

Terlebih, kursi penumpang pad Alphard di desain dengan desain Captain Seat sehingga memberikan kenyamanan yang ekstra. Adapun kursi-kursi ini dapat disesuaikan dengan posisi duduk penumpang, sehingga penumpang dapat menemukan posisi duduk yang paling nyaman.

4. Fitur-fitur Penunjang Keselamatan dan Kenyamanan yang Lengkap

Keunggulan Toyota Alphard 2024 terakhir ada pada fitur-fitur penunjang keselamatan dan kenyamanannya yang sangat lengkap. Berikut adalah beberapa fitur keselamatan Alphard yang sangat reliable dan patut di perimbangkan:

  • Toyota Safety Sense (TSS) yang meliputi:
  1. Pre-Collision System (PCS)
  2. Lane Departure Alert (LDA)
  3. Dynamic Radar Cruise Control (DRCC)
  4. Automatic High Beam (AHB)
  5. Adaptive Front Lighting System (AFS)

Fitur-fitur ini bekerja secara bersamaan untuk membantu pengendara menghindari tabrakan, menjaga kendaraan tetap berada di jalurnya, dan memberikan pencahayaan yang optimal saat berkendara di malam hari.

BACA JUGA:Keunggulan All New Toyota Alphard 2023 Fokus pada Teknologi Keselematan, Simak Selengkapnya

  • Blind Spot Monitoring (BSM)

BSM membantu pengendara untuk mendeteksi kendaraan yang berada di area blind spot, sehingga Anda dapat menghindari tabrakan saat berpindah jalur.

  • Rear Cross Traffic Alert (RCTA)

RCTA membantu pengendara untuk mendeteksi kendaraan yang mendekat dari arah belakang saat Anda mundur.

  • Hill Start Assist (HSA)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: