3 Merk TV Android Tanpa STB, Nonton Siaran Digital Jadi Gampang

3 Merk TV Android Tanpa STB, Nonton Siaran Digital Jadi Gampang

Rekomendasi 3 merk smart tv android tanpa menggunakan stb--

RADAR TEGAL - Zaman sudah semakin maju, perkembangan teknologi pun makin hari kian berkembang pesat. Adanya kemajuan ini membuat segala sesuatu hal menjadi mudah, salah satunya dengan keberadaan produk TV android tanpa STB.

TV Android tanpa STB saat ini sudah banyak dijual di pasaran. Hal itu, seiring dengan perubahan layanan pertelevisian dari analog menjadi digital.

Kehadiran TV Android tanpa STB itu, memperkaya program TV digital yang memberikan berbagai saluran dengan kualitas yang baik. Jika dulu, TV analog hanya menyediakan beberapa channel lokal saja.

Maka bagi yang mana jika menginginkan adanya channel luar harus memasang antena tambahan seperti parabola. Namun, kini dengan kehadiran program digital, seperti TV Android tanpa STB, mampu memberikan tayangan yang lebih berkualitas disertai fitur - fitur yang banyak di dalamnya.

Kalian bisa dengan mudah mengakses channel luar yang dapat dinikmati melalui android dengan mengakses chanel youtube. Selain itu, juga dapat mengakses sosial media juga.

BACA JUGA: Rekomendasi TV Android Terbaik Ukuran 50 Inch, 3 Merek Siap Memanjakan Mata Anda

Pada artikel RADAR TEGAL di bawah ini, kami akan memberikan rekomendasi 3 merk TV android yang tidak perlu menggunakan STB. Jadi, simak penjelasan berikut ini hingga selesai.

Nah, tanpa berlama-lama langsung saja kita artikel di bawah ini. Semoga menjadi bahan rujukan bagi Anda.

Merk TV android tanpa STB terbaik

Berikut ini ada beberapa produk yang mampu menyajikan tayangan digital melalui andorid. Produk-produk di bawah ini sangat mudah untuk menemukannya.

1. Xiaomi

Pertama, ada merk yang akan kami rekomendasikan berasal dari Xiaomi Mi TV 4A 32. Produk TV android dari Xiaomi ini sangat terkenal akan fitur - fitur di dalamnya yang mampu memanjakan Anda.

Ada salah satu fitur kerennya yang belum dimiliki kebanyakan TV android saat ini. Salah satunya Al speech dimana aplikasi di dalamnya akan bekerja melalui perintah suara yang Anda ucapkan.

Selaon itu, juga dilengkapi dengan speakernya yang mantul dengan ukuran 16w yang akan menambah pengalaman streo. Dengan begitu, dijamin telinga anda akan nyaman untuk mendengarkan suara yang keluar dari speaker tv tersebut.

Sumber: